Buatlah Contoh Rancangan Pembelajaran Berdiferensiasi Jika Anda Mengajar di Kelas Dengan Tingkat Capaian

- 31 Desember 2023, 10:38 WIB
Buatlah Contoh Rancangan Pembelajaran Berdiferensiasi Jika Anda Mengajar di Kelas Dengan Tingkat Capaian
Buatlah Contoh Rancangan Pembelajaran Berdiferensiasi Jika Anda Mengajar di Kelas Dengan Tingkat Capaian /Pexels.com /Gülşah Aydoğan/

Selanjutnya kita akan mengulas pertanyaan buatlah contoh rancangan pembelajaran berdiferensiasi jika anda mengajar di kelas dengan tingkat capaian siswa yang beragam.

Mungkin dibenak teman-teman tersirat bagaimana sih cara untuk merancang pembelajaran berdiferensiasi?

Eits, tenang sekarang kita akan mengulas bagaimana membuat rancangan pembelajaran berdiferensiasi.

Untuk teman-teman yang masih belum memahami pertanyaan diatas, simak pembahasan lengkapnya dibawah ini.

Soal Lengkap

Buatlah contoh rancangan pembelajaran berdiferensiasi jika anda mengajar di kelas dengan tingkat capaian siswa yang beragam?

Contoh Jawaban

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI (RPP BERDIFERENSIASI)

A. Capaian Pembelajaran (CP)

Peserta didik mengenal keragaman budaya, kearifan lokal, sejarah (baik tokoh maupun periodisasinya) di daerahnya.

Kemudian peserta didik menghubungkan dengan konteks kehidupan saat ini.

B. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)

Siswa mengaitkan ragam bentang alam dengan profesi masyarakat di daerahnya

C. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat memahami konsep geometri dan menerapkannya dalam pemecahan masalah.

D. Kegiatan Pembelajaran

Media: Youtube, Zoom, dan secara langsung
Alat: Laptop, Handphone, LCD Proyektor
Sumber: modul guru, modul siswa, dan internet

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: files1.simpkb.id.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x