Soal Bahasa Indonesia Kelas 9, Setiap Masa Memiliki Perjuangannya Sendiri Anak-Anak

- 25 Desember 2023, 14:32 WIB
Soal Bahasa Indonesia Kelas 9, Setiap Masa Memiliki Perjuangannya Sendiri Anak-Anak
Soal Bahasa Indonesia Kelas 9, Setiap Masa Memiliki Perjuangannya Sendiri Anak-Anak /Pexels.com/Los Muertos Crew/

INFOTEMANGGUNG.COM – Materi pidato juga masuk dalam susunan soal bahasa Indonesia kelas 9 yang diujikan. Oleh karenanya, soal setiap masa memiliki perjuangannya sendiri anak-anak akan diberikan lengkap dengan jawabannya:

Soal

Setiap masa memiliki perjuangannya sendiri anak-anak. jangan pikir, karena Bung Karno sudah memproklamirkan kemerdekaan pada 17 Agustus 1945, saat ini kita tinggal duduk santai berpangku tangan. Ingat! Perjuangan itu arus, arus berarti terus mengalir. Saat ini perjuangan kita bukan lagi mengangkat senjata untuk meraih harga diri. Saat ini perjuangan kita adalah meneguhkan langkah kaki untuk meraih ilmu dengan sungguh-sungguh. Menjadi sumber daya manusia yang mampu mempertahankan kemerdekaan. Ya anak-anak, saat ini perjuangan kita adalah bagaimana mempertahankan kemerdekaan.

Baca Juga: Siswa SD Az Zuhra Memiliki Tugas Menghapalkan Al Qur'an Sebanyak 18 Siswa sudah Selesai Menghafalkan

1. Tema yang paling tepat untuk teks pidato tersebut adalah…

A. Perjuangan kemerdekaan.

B. Pendidikan nasional.

C. Perjuangan berperang.

D. Arus yang mengalir.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x