Contoh Soal Situational Judgement Test SJT PPPK Guru 2023, Contoh Satu Model Pusat Penilaian

- 16 Desember 2023, 16:49 WIB
Contoh Soal Situational Judgement Test SJT PPPK Guru 2023, Contoh Satu Model Pusat Penilaian
Contoh Soal Situational Judgement Test SJT PPPK Guru 2023, Contoh Satu Model Pusat Penilaian /Pexels.com /ThisIsEngineering/

5. Leaderless Group Discussion berupa simulasi berkelompok dengan menyelesaikan masalah bersama-sama.

6. Role Play berupa simulasi sesuai dengan instruksi atau perintah.

Ada 2 kategoti pelamar PPPK Guru, yaitu umum dan khusus. Untuk pelamar khusus, pelamar dibagi menjadi tiga prioritas yaitu: Prioritas 1 (P1), prioritas 2 (P2), dan prioritas 3 (P3).

Pelamar khusus P2 dan P3 itu merupakan THK atau Tenaga Kerja Honorer II dan guru non ASN yang telah bekerja minimal tiga tahun. Kemudian pelamar PPPK Guru 2023 diharuskan mengikuti Situational Judgment Test (SJT).

Tes ini adalah pengganti tes observasi yang pernah dilaksanakan pada seleksi PPPK Guru di tahun 2021. SJT berisi soal-soal yang menggambarkan situasi kerja di sekolah dimana peserta diharuskan untuk menentukan jawaban terbaik.

Hasil dari jawaban akan menentukan peserta layak atau tidak dinyatakan lolos.

Contoh Soal Situational Judgement Test SJT PPPK Guru 2023

Soal 1. Seorang guru menjumpai kebiasaan belajar yang kurang tepat yang dilakukan oleh salah seorang siswanya sehingga kesulitan dalam mengikuti pelajaran. Langkah awal yang tepat untuk mengatasi kesulitan belajar demikian yaitu....

A. Tunjukkan akibat atau dampak kebiasaan belajar yang salah terhadap prestasi belajar
B. Berikan kesempatan kepada siswa untuk mendiskusikan aspirasinya secara rasional
C. Ciptakan iklim sosial yang sehat antara guru dengan siswa dan antar siswa didalam kelas
D. Susun aturan dan batasan-batasan dalam proses pembelajaran
E. Berikan kesempatan memperoleh pengalaman yang menyenangkan atau memperoleh sukses dalam belajar meskipun prestasinya minimal

Jawaban yang tepat ialah: E

Soal 2. Seorang guru menjumpai kelas yang motivasi dan prestasi belajar siswanya rendah, hal utama yang menyebabkan motivasi dan prestasi belajar rendah karena....

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah