Sikap Adil dalam Pengertian Lebih Luas Akan Sangat Penting dalam Mengetahui dan Mengukur Kehidupan Kita

- 19 November 2023, 09:06 WIB
Sikap Adil dalam Pengertian Lebih Luas Akan Sangat Penting dalam Mengetahui dan Mengukur Kehidupan Kita
Sikap Adil dalam Pengertian Lebih Luas Akan Sangat Penting dalam Mengetahui dan Mengukur Kehidupan Kita /Pexels.com /William Fortunato/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah jawaban sikap adil dalam pengertian lebih luas akan sangat penting dalam mengetahui dan mengukur kehidupan kita dalam bersikap memberikan keadilan, untuk itu perlu adanya penjabaran yang kongkrit terhadap sikap adil.

Coba saudara jelaskan tentang sikap adil yang anda fahami, dan bagaimana hubungannya dengan ayat- ayat Al-Quran!

Pertanyaan diatas menjelaskan sika adil yang penting untuk digunakan dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 5 Halaman 248 Semester 1 Kurikulum Merdeka, Pilihan Ganda Ayo Berlatih Bab 10

Sikap adil ini jika diartikan dalam arti luas akan sangat penting untuk mengetahui dan mengukur kehidupan kita dalam bersikap mendirikan keadilan.

Adil merupakan perilaku seseorang yang tidak berat sebelah, tidak memihak, tidak sewenang-wenang, dan membela yang benar.

Contoh sikap adil ini seperti menghormati pendapat, menolong orang lain, menerapkan hukum dengan baik, dan lain sebagainya.

Bahkan sikap adil ini terdapat dalam Al-Qur’an yang mana menjadi landasan bagi umat islam.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x