TERBARU! Pak Karsan Adalah Kepala Sekolah SMP Insan Maju, Mendekati Akhir Semester, Ia Mendapati Isu Bahwa

- 26 Oktober 2023, 12:56 WIB
TERBARU! Pak Karsan adalah kepala sekolah SMP Insan Maju. Mendekati akhir semester, ia mendapati isu bahwa mayoritas orang tua dalam keterlibatan belajar anak masih rendah. Respon dalam grup chat pun rendah karena mayoritas orang tua sibuk bertani. Sebagian murid juga masih kurang inisiatif
TERBARU! Pak Karsan adalah kepala sekolah SMP Insan Maju. Mendekati akhir semester, ia mendapati isu bahwa mayoritas orang tua dalam keterlibatan belajar anak masih rendah. Respon dalam grup chat pun rendah karena mayoritas orang tua sibuk bertani. Sebagian murid juga masih kurang inisiatif /pexels.com/Yan Krukau/

A. Menghimbau guru untuk meyampaikan masalah ini dengan orang tua saat pembagian rapor.
B. Membuat portofolio untuk divariasikan bersamaan dengan pembagian rapor.
C. Mengadakan pameran karya murid saat pembagian rapor.
D. Mengadakan konferensi belajar antara guru, murid, dan orang tua saat pembagian rapor.

Jawaban

Jawaban yang tepat untuk soal Pak Karsan adalah kepala sekolah SMP Insan Maju. Mendekati akhir semester, ia mendapati isu bahwa mayoritas orang tua dalam keterlibatan belajar anak masih rendah. Respon dalam grup chat pun rendah karena mayoritas orang tua sibuk bertani. Sebagian murid juga masih kurang inisiatif untuk berkomunikasi dengan orang tuanya mengenai hambatan belajarnya. Keterlibatan orang tua paling tinggi yaitu saat pembagian rapor. Dengan kondisi seperti itu, sebaiknya strategi apa yang paling tepat Pak Karsan terapkan di sekolahnya? yaitu:

A. Menghimbau guru untuk meyampaikan masalah ini dengan orang tua saat pembagian rapor.

Pembahasan

Dalam menghadapi isu keterlibatan orang tua yang rendah dalam pendidikan anak-anak di SMP Insan Maju, strategi yang mungkin paling tepat adalah menghimbau guru untuk meyampaikan masalah ini kepada orang tua saat pembagian rapor.

Baca Juga: Apa Kebijakan yang Harus Dilakukan Ketika Menemukan Indikator yang Belum Tercapai Pada Rapor Pendidikan?

Ini bisa menjadi solusi yang efektif dan bisa membawa perubahan yang positif. Hal itu karena ada beberapa alasan yang bisa dipikirkan oleh Pak Karsan.

Pertama, saat pembagian rapor adalah momen penting di mana orang tua sudah hadir di sekolah. Dengan memanfaatkan kesempatan ini, guru dapat berbicara langsung dengan orang tua mengenai hambatan belajar anak-anak.

Ini adalah kesempatan baik untuk membangun kesadaran dan pemahaman bersama tentang pentingnya keterlibatan orang tua dalam pendidikan anak.

Kedua, guru dapat memberikan informasi yang spesifik mengenai perkembangan anak kepada orang tua. Dengan berbicara langsung kepada orang tua saat pembagian rapor, guru dapat membantu orang tua memahami masalah-masalah yang dihadapi oleh anak-anak mereka.

Halaman:

Editor: Eko Adityo Nugroho

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah