55 Soal PPPK Guru 2023 Lengkap Dengan dan Kunci Jawaban dan Pembahasannya

- 18 Oktober 2023, 20:41 WIB
55 Soal PPPK Guru 2023 Lengkap Dengan dan Kunci Jawaban dan Pembahasannya
55 Soal PPPK Guru 2023 Lengkap Dengan dan Kunci Jawaban dan Pembahasannya /pexels.com/Karolina Grabowska /

Soal 4. Dalam proses pembelajaran yang dimaksud dengan pesan adalah .....

A. Simbol komunikasi
B. Media pembelajaran
C. Informasi dari guru
D. Materi pembelajaran
E. Pernyataan dari guru

Jawaban E.

Pembahasan: Pesan atau message merupakan maksud atau informasi yang akan disampaikan oleh komunikator melalui simbol-simbol. Dalam proses pembelajaran yang dimaksud dengan pesan adalah materi pelajaran.

Baca Juga: 6 Soal PPPK Penyuluh Perikanan dan Kunci Jawaban Contoh Soal PPPK Penyuluh Perikanan

Soal 5. Pengetahuan keahlian dan algoritma spesifik suatu subjek termasuk ke dalam jenis pengetahuan .....

A. Prosedural
B. Teknikal
C. Metakognitif
D. Faktual
E. Konseptual

Jawaban A.

Pembahasan: Pengetahuan prosedural adalah pengetahuan mengenai bagaimana melakukan sesuatu. Berikut ini yang termasuk pengetahuan prosedural:

Pengetahuan keahlian dan algoritma spesifik suatu subjek
Pengetahuan teknik dan metode spesifik suatu objek
Pengetahuan kriteria untuk menentukan kapan menggunakan prosedur-prosedur yang tepat

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah