21 Contoh Soal Momentum dan Impuls dan Jawaban dan Pembahasannya Fisika Kelas 11 Semester 1 SMA / MA

- 16 Oktober 2023, 10:50 WIB
21 Contoh Soal Momentum dan Impuls dan Jawaban dan Pembahasannya Fisika Kelas 11 Semester 1 SMA / MA
21 Contoh Soal Momentum dan Impuls dan Jawaban dan Pembahasannya Fisika Kelas 11 Semester 1 SMA / MA /pexels.com/NEOSiAM 2021/

Soal 3. Terjadi kecelakaan kereta api dimana sebuah gerbong kereta dengan massa 10.000 kg bergerak dengan laju 24 m/s. Gerbong tersebut menabrak gerbong lain yang serupa dan dalam keadaan diam.

Akibat tabrakan tersebut, gerbong tersambung menjadi satu. Maka, berapakah kecepatan dari gerbong tersebut!

Jawaban: v = 12 m/s

Pembahasan:

Diketahui: m1 = m2 = 10.000 kg

v1 = 24 m/s v2 = 0

v’1 = v’2 = v’

Ditanyakan: v’ = …?

jawab :

m1 v1 + m2 v2 = m1 v1 + m2 v2

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah