Contoh Pengamalan Sila Pertama sampai Kelima Pancasila di Lingkungan Masyarakat, Penerapan Pancasila

- 18 September 2023, 07:38 WIB
Contoh Pengamalan Sila Pertama sampai Kelima Pancasila di Lingkungan Masyarakat, Penerapan Pancasila
Contoh Pengamalan Sila Pertama sampai Kelima Pancasila di Lingkungan Masyarakat, Penerapan Pancasila /Unsplash.com/ Sean Weaver/

Perilaku sesuai sila pertama

- Menghormati orang lain yang berbeda agama dengan kita.
- Menjaga ketenangan lingkungan ketika orang lain melakukan ibadah.
- Menghindari perilaku yang bersifat mencela agama orang lain.
- Bersedia membantu sesama warga masyarakat meskipun berbeda keyakinan.
- Menghindari sikap sentimen agama di lingkungan masyarakat.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 10 SMA Halaman 142 143 144 145 Semester 1 Kurikulum Merdeka, Penilaian Pengetahuan

Perilaku sesuai sila kedua

- Menghormati hak-hak dan kewajiban antar-sesama anggota masyarakat.
- Mengakui persamaan derajat serta hak dan kewajiban setiap manusia.
- Tidak membeda-bedakan suku, ras, bangsa dan agama.
- Mengembangkan sikap peduli dan tolong menolong.
-Tidak memaksakan kehendak pribadi pada orang lain.

Perilaku sesuai sila ketiga

-Rela berkorban demi kepentingan sosial di masyarakat.
-Mengikuti kegiatan masyarakat bersama warga lainnya.
-Saling tolong-menolong diantara anggota masyarakat.
-Bersama-sama menjaga nama baik lingkungan masyarakat.
-Tidak melakukan perbuatan yang merugikan masyarakat.

Perilaku sesuai sila keempat

-Menyelesaikan masalah di masyarakat dengan cara musyawarah.
-Menghormati pendapat orang lain di dalam musyawarah.
-Musyawarah untuk mencapai mufakat harus diliputi dengan semangat kekeluargaan.
-Menerima dengan lapang dada bila ada pendapat kita yang tidak disetujui.
-Bertanggung jawab dalam melaksanakan keputusan hasil musyawarah.

Perilaku sesuai sila kelima

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x