Apa Definisi Manusia Merdeka Menurut Ki Hajar Dewantara, Kunci Jawaban Post Test Modul 1 Merdeka Belajar

- 29 Agustus 2023, 08:11 WIB
Apa Definisi Manusia Merdeka Menurut Ki Hajar Dewantara, Kunci Jawaban Post Test Modul 1 Merdeka Belajar
Apa Definisi Manusia Merdeka Menurut Ki Hajar Dewantara, Kunci Jawaban Post Test Modul 1 Merdeka Belajar /pexels.com/Ksenia Chernaya /

Inilah kunci jawaban atas soal apa definisi manusia merdeka menurut Ki Hajar Dewantara yang bisa dimanfaatka sebagai penambah wawasan agar bisa mengerjakan soal dengan benar.

Pertanyaan

Apa definisi manusia merdeka menurut Ki Hajar Dewantara ?

A. Manusia yang hidupnya bersandar pada kekuatan sendiri, namun perlu dibantu oleh orang-orang di sekitarnya untuk menentukan keputusan.

B. Manusia yang hidupnya bersandar pada kekuatan sendiri baik lahir maupun batin, tidak tergantung dengan orang lain.

C. Manusia yang fokus dengan kekuatan yang dimiliki sehingga dapat menjalankan kehdiupannya dengan merdeka.

D. Manusia yang berdiri sendiri tanpa memperdulikan orang lain sehingga dapat mengambil keputusan sesuai dengan hati dan pikirannya sendiri.

Jawaban

Jawaban yang tepat dari soal apa definisi manusia merdeka menurut Ki Hajar Dewantara adalah B. Manusia yang hidupnya bersandar pada kekuatan sendiri baik lahir maupun batin dan tidak tergantung dengan orang lain.

Pembahasan

Definisi manusia merdeka menurut Ki Hajar Dewantara mengacu pada konsep kemerdekaan dalam berpikir, bertindak, dan berkarya tanpa dibatasi oleh keterbatasan eksternal maupun internal.

Menurutnya, manusia merdeka adalah individu yang mampu mengembangkan potensi diri secara optimal, memiliki kesadaran akan hak dan tanggung jawabnya dalam masyarakat, serta memiliki kemampuan untuk berkontribusi positif bagi lingkungan sekitarnya.

Halaman:

Editor: Eko Adityo Nugroho

Sumber: guru-id.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah