Dina Membeli Sepatu Olahraga di Toko yang Harganya Lebih Murah dari Toko-Toko yang Lain, Tindakan Dina

- 24 Agustus 2023, 14:45 WIB
Dina Membeli Sepatu Olahraga di Toko yang...
Dina Membeli Sepatu Olahraga di Toko yang... /Pexels.com / Dominika Roseclay/

D. Rasional.

E. Manfaat.

Jawaban

Seperti yang sudah terlihat, soal di atas mengandung lima opsi jawaban. Namun jika masing-masing jawaban dibandingkan, maka jawaban terbaik ada di opsi C. Hemat adalah tindakan ekonomi paling pas untuk Dina.

Baca Juga: TERBARU! Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 69: Pola Topik Teks A, B dan C

Sedangkan untuk jawaban A, B, D, dan E bukanlah jawaban yang tepat. Hal ini dikarenakan masing-masing jawaban tersebut tidak memiliki definisi yang sesuai dengan perilaku dina. Oleh karenanya, opsi tersebut tidak boleh dipakai.

Penjelasan

Tindakan ekonomi bisa diartikan sebagai tindakan yang memperhitungkan pengorbanan dan hasilnya. Pada dasarnya, tindakan ekonomi ini dilakukan untuk memilih opsi terbaik dalam memenuhi kebutuhan sesuai kemampuan.

Sebenarnya, dalam materi IPS tindakan ekonomi dibagi menjadi dua golongan yaitu rasional dan irasional. Sedangkan boros, hemat, dan manfaat masuk dalam dua golongan tersebut. Agar lebih jelas simak definisi berikut:

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 37 38 Tugas 6: Menyunting Teks Prosedur

  • Boros: merupakan tindakan menghabiskan lebih banyak uang di luar batas kemampuan. Biasanya, barang yang dibeli dalam bentuk pemborosan ini bukanlah barang yang dibutuhkan untuk hidup. Contohnya adalah Nina membeli alat make up terlalu banyak hanya karena warnanya cantik, padahal tidak bisa dipakai.
  • Irasional: merupakan tindakan yang jika diperkirakan akan terlihat menguntungkan, namun pada kenyataannya akan sangat merugikan. Contohnya Ibu membeli beras di pasar yang jauh karena murah, padahal ongkos perginya akan membebani.
  • Hemat: merupakan tindakan yang memperhitungkan pengeluaran dengan baik sehingga tidak menghabiskan terlalu banyak biasa sesuai kemampuan. Contohnya seperti yang dilakukan Dina.
  • Rasional: merupakan tindakan yang dilakukan dengan penuh perhitungan agar mendapatkan hasil paling menguntungkan. Contohnya Ari yang memerlukan baju baru tapi uangnya hanya cukup untuk membeli satu, sehingga Ari membeli sesuai kemampuannya.
  • Manfaat: merupakan tindakan yang dilakukan dengan mempertimbangkan manfaat dalam kebutuhan. Contohnya saat Indah membeli buku gambar karena diminta untuk mengerjakan tugas.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Brainly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah