Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 30 31 32: Cara Hitung Pembagian Pada Perpangkatan

- 30 Juli 2023, 11:42 WIB
Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 30 31 32: Cara Hitung Pembagian Pada Perpangkatan
Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 30 31 32: Cara Hitung Pembagian Pada Perpangkatan /Pexels / Nataliya Vaitkevich/

INFOTEMANGGUNG.COM - Berikut ini adalah kunci jawaban Matematika kelas 9 halaman 30 31 32 soal pembagian pada perpangkatan. Ini adalah kelanjutan dari pembahasan sebelumnya dimana siswa kelas 9 mempelajari tentang perpangkatan dan rumus-rumusnya.

 

Kunci jawaban Matematika kelas 9 halaman 30 31 32 soal pembagian pada perpangkatan ini diambil dari Buku Matematika kelas 9 yang merupakan buku implementasi Kurikulum 2013 edisi revisi 2018.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 14 15 16: Menyimpulkan Informasi Laporan Percobaan

Buku Matematika Kelas 9 SMP/MTs ditulis oleh Subchan, Winarni, Muhammad Syifa'ul Mufid, Kistosil Fahim, dan Wawan Hafid Syaifudin dan menjadi pedoman bagi siswa karena selain materi ada berbagai latihan soal di dalamnya.

Kali ini kita akan mempelajari tentang kunci jawaban Matematika kelas 9 halaman 30 31 32 soal pembagian pada perpangkatan. Tetapi sebelum melihat kunci jawabannya pastikan kalian terlebih dahulu mencoba menjawab soal yang ada ya.

Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 30 31 32: Cara Hitung Pembagian Pada Perpangkatan

Soal nomor 1

a. (-4)^5/(-4)^2
= (-4)^(5-2)= (-4)^3
= 64.

b. (-4)^6/(-4)^2
= (-4)^(6-2)= (-4)^4
= (-4)4
= 256.

c. (0,3)^7/(0,3)^3
= (0,3)^(7-3)= (0,3)^4
= (0,3)^4
= 0,0081

d. (2/5)^9/(2/5)^5
= (2/5)^(9-5)= (2/5)^4
= (2/5)^4
= 16/625

e. (3^7 x 3^2)/3^3
= 3^(7+2-2)= 3^6
= 3^6
= 729

f. 5^5/(5^2 x 5^3)
= 5^(5-2+3) = 5^1
= 5^1
= 5

g. (2^7 x 6^7)/4^7
= 2^7 x 2^7 x 3^7 / 4^7
= (2.2)^7 x 3^7/4^7
= 4^(7-7) x 3^7
= 4^0 x 3^7
= 1 x 3^7
= 3^7

h. (6^7 x 3^3)/2^7
(2.3)^7 x 3^3/2^7
= 2^7 x 3^7 x 3^3/2^7
= 2^(7-7) x 3^(7+3)
= 2^0 x 3^10
= 1 x 3^10
= 3^10

i. (10^6 x 4^2)/(253 x 83)
= (2.5)^6 x (2^2)^2 / (5^2)^3 x (2^3)^3
= 2^6 x 5^6 x 2^4 / 5^6 x 2^9
= 2^(6+4-9) x 5^6-6
= 2^1 x 5^0
= 2 x 1
= 2

j. (21^5 : 9^2)/(7/2)^2
= 21^5/9^2 x (2/7)^2
= (3.7)^5/(3^2)^2 x 2^2/7^2
= 3^5 x 7^5 x 2^2/ 3^4 x 7^2
= 3^(5-4) x 7(5-2) x 2^2
= 3^1 x 7^3 x 2^2
= 3 x 2^2 x 7^3

Baca Juga: Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 9 Halaman 12: Mengeksplorasi Keindahan Dunia Seni Lukis

Soal nomor 2

a. (-y)^5/(-y)^2
= (-y)^(5-2)=3
= y^3

b. (1/t)^7/(1/t)^3
= (1/t)^7-3=4
= 1/t^7/1/t^3
= 1/t^7 . t^3/1
= t^3/t^7
= t^(3-7)
= 1/t^4

c. 3m^7/m^3
= 3m^(7-3)= 3m^4
= 3m^4

d. 42y^8/12y^5
= 42/12 . y^8/y^5
= (7/2)y^3

e. ((1/t)^7 : (1/t)^3) x ((1/t)^3 : (1/t)^2)
= 1/t^7/1/t^3 x 1/t^3/1/t^2
= 1/t^7/1/t^2
= 1/t^7 . t^2/1
= t^2/t^7
= t^(-5)
= 1/t^5

f. 3w^4/w^2 x 5w^3
= 3w^2 x 5w^3
= 15 w^5

Soal nomor 3

a. (0,2^4 x 0,2^2) : 0,2^5
= (0,2)^(4+2-5) = (0,2)^1
= (0,2)^1
= 1/5

b. (-5)^5: (-5)^2 x (-5)^2
= (-5)^(5-2+2) = 1
= (-5)^1
= -5

c. 12 + (4^7/4^6)
= 12 + 4^(7-6) = 1
= 12 + 4
= 16

d. ((3 x 5^4)/5^3) – 15
= 3 x 5 – 15
= 15 - 15
= 0

e. (4^5 : 4^4) – (2^4 : 2^3) x 6
= 4 – 2^4/2^3 x 6
= 4 – 2 x 6
= -8

Soal Nomor 4

a. (1/2)^(-5), (1/2)^(-2) . 2^(-3), 1/(32)^-1

b. 1/p^-3, 1/(p x p x p)^-1, 1/p^(-2) . p^(-1)

Soal nomor 5

a. s^11/s^7 = s^n
s^4 = s^n
4 = n
n = 4

b. 3^4 = n x 9
81 = n x 9
n = 81/9
n = 9

Soal nomor 6

a. 5^m/5^n = 5^4
5^(m-n) = 5^4
m-n = 4

Jika m = 9, 9 – n = 4
n = 5
(m,n) = (9,5)

Jika m = 8, 8 - n = 4
n = 4
(m,n) = (8,4)

Jika m = 7, 7 – n = 4
n = 3
(m,n) = (7,3)

Jika m = 6, 6 – n = 4
n = 2
(m,n) = (6,2)

Jika m = 5. 5 – n = 4
n = 1
(m,n) = (5,1)

b. Banyak himpunan penyelesaian ada 5

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 16 17: My Journal Activity (dengan Terjemahan)

Soal nomor 7

2y = 2^2015 + 2^2014 + 2^2013/14
2y = 2^2013 2^(2 + 2 + 1)/14
2y = 2^2013 x 7/14
2y = 2^2013 x 1/2
2y = 2^(2013/2)
2y = 2^2012
y = 2012

Soal nomor 8

Diketahui populasi bakteri dalam wadah persegi panjang 4,2 × 10^7, panjang dan lebar wadah 10 cm dan 7 cm

Ditanya kepadatan bakteri dalam wadah?

Jawab:
Jika n bakteri = 4,2 x 10^7 maka
L. Wadah = panjang x lebar
= 10 x 7
= 70 cm2

Kepadatan = n bakteri / L. wadah
= (4,2 x 10^7)/70
= (42 x 10^5)/7
= 6 x 10^5
Jumlah kepadatan bakteri dalam wadah adalah 6 x 10^5.

Soal nomor 9

Jawab:
7^13/7^5 = 7^(13-5) 7^8
(Sifat eksponen pembagian a^x/a^y = a^(x-y)

Soal nomor 10

Diketahui Intensitas suara manusia berbunyi 10^6 kali manusia berbisik, sedangkan bunyi peasawat terbang 10^14 kali manusia berbisik.

Ditanya intensitas bunyi pesawat dibanding bunyi percakapan manusia?

Jawab: Jika =
a = intensitas bunyi percakapan
b = intensitas berbisik
c = intensitas pesawat
a = 10^6 x q, c = 10^14 x q
maka:
c : a
10^14 x b : 10^6 x b
10^14-6 : 1
10^8 : 1
Jadi, intensitas bunyi pesawat 10^8 lebih besar daripada intensitas bunyi percakapan.

Demikian kunci jawaban Matematika kelas 9 halaman 30 31 32 soal pembagian pada perpangkatan. Ini adalah kelanjutan dari pembahasan sebelumnya dimana siswa kelas 9 mempelajari tentang perpangkatan. Semoga bermanfaat.***

Disclaimer:

- Jawaban di atas hanya dipakai sebagai referensi oleh siswa kelas 9 SMP MTs.
- Kebenaran jawaban bersifat terbuka dimana kebenarannya tidak bersifat mutlak dan siap dieksplorasi lagi lebih lanjut.

Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami. Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:

 

 

Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.

 

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah