Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 117 118, Ayo Belajar Persegi Panjang

- 21 Juli 2023, 15:43 WIB
Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 117 118, Ayo Belajar Persegi Panjang
Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 117 118, Ayo Belajar Persegi Panjang /Pexels.com / JESHOOTS.com/

INFOTEMANGGUNG.COM – Matematika merupakan salah satu mata pelajaran yang terdapat pada jenjang SD terutama kelas 6.

Di kelas 6 siswa akan belajar matematika salah satu materinya adalah persegi panjang. Diakhir bab siswa akan melaksanakan uji kompetensi dihalaman 117 118.

Berikut ini kami sajikan kunci jawaban matematika kelas 6 halaman 117 118.

Baca Juga: TERJAWAB Soal dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 34 35 36 37, Mari Belajar Bilangan

Mata pelajaran matematika adalah salah satu subjek yang sangat penting dalam kurikulum pendidikan. Salah satu materi yang menarik untuk dipelajari adalah persegi panjang.

Persegi panjang adalah bentuk geometri dua dimensi yang memiliki dua pasang sisi sejajar dan panjang serta lebar yang berbeda.

Selain itu, kita akan melihat aplikasi praktis dari persegi panjang dalam kehidupan sehari-hari dan bagaimana pemahaman tentang materi ini dapat membantu kita dalam memecahkan masalah-masalah dunia nyata.

Materi ini akan mulai dipelajari di kelas 6, diakhir materi siswa akan melaksanakan uji kompetensi dihalaman 117 118, berikut ini jawaban lengkapnya.

1. Diketahui alas sebuah limas berbentuk persegi panjang. Panjang sisinya masing-masing 10 cm dan 12 cm. Tinggi segitiga pada sisi tegaknya 15 cm. Hitunglah luas permukaan limas tersebut!

Jawaban:

Langkah 1 : Menghitung luas alas limas

Luas alas limas = p x l
Luas alas limas = 10 cm x 12 cm
Luas alas limas = 120 cm2

Langkah 2 : Menghitung luas sisi tegak

Karena bangun limas persegi panjang, maka akan ada dua pasang sisi tegak dengan ukuran sama
Luas sisi tegak = (2 x 1/2 x a x t) + (2 x 1/2 x a x t)
Luas sisi tegak = (2 x 1/2 x 10 x 15) + (2 x 1/2 x 12 x 15)
Luas sisi tegak = 150 + 180
Luas sisi tegak = 330 cm2

Langkah 3 : Menghitung luas permukaan limas

Luas permukaan limas = luas alas + luas sisi tegak
Luas permukaan limas = 120 + 330
Luas permukaan limas = 450 cm2

2. Tentukan luas permukaan gambar berikut!

a. Limas dengan alas berbentuk belah ketupat.

Jawaban:

Langkah 1 : Menghitung luas alas

Luas alas = 1/2 x d1 x d2
Luas alas = 1/2 x 12 x 16
Luas alas = 96 cm2

Langkah 2 : Menghitung luas sisi tegak

Karena alas berbentuk belah ketupat, luas keempat sisi tegak sama. Panjang sisi belah ketupat 10 cm
Luas sisi tegak = 4 x 1/2 x a x t
Luas sisi tegak = 4 x 1/2 x 10 x 10
Luas sisi tegak = 2 x 10 x 10
Luas sisi tegak = 200 cm2

Langkah 3 : Menghitung luas permukaan limas

Luas permukaan limas = luas alas + luas sisi tegak
Luas permukaan limas = 96 + 200
Luas permukaan limas = 296 cm2

b. Limas dengan alas berbentuk segitiga.

Jawaban:

Langkah 1 : Menghitung tinggi segitiga

Tinggi = √82-42
Tinggi = √64-16
Tinggi = √48
Tinggi = √16 x 3
Tinggi = 4√3 cm

Langkah 2 : Menghitung luas permukaan limas

Luas permukaan = 4 x 1/2 x a x t
Luas permukaan = 4 x 1/2 x 8 x 4√3
Luas permukaan = 64√3 cm2

3. Ibu Beni suka membuat kue koci berbentuk limas. Bentuk alas limas adalah persegi. Panjang sisi alas 8 cm, dan tinggi sisi tegak 7 cm.

Kue tersebut dibungkus daun pisang. Berapa cm2 luas daun pisang yang dibutuhkan untuk membungkus tiga kue koci?

Jawaban:

Langkah 1 : Menghitung luas alas

Luas alas = s x s
Luas alas = 8 x 8
Luas alas = 64 cm2

Langkah 2 : Menghitung luas sisi tegak

Karena alas berbentu persegi maka luas keempat sisinya sama
Luas sisi tegak = 4 x 1/2 x a x t
Luas sisi tegak = 4 x 1/2 x 8 x 7
Luas sisi tegak = 112 cm2

Langkah 3 : Menghitung luas permukaan limas

Luas permukaan limas = Luas alas + Luas sisi tegak
Luas permukaan limas = 64 + 112
Luas permukaan limas = 176 cm2

4. Ayah Siti akan membangun sebuah gazebo. Atapnya terbuat dari kirai berbentuk limas segiempat beraturan. Sisi pada atap tersebut 2 m. Tinggi sisi tegaknya 2,5 m. Berapa m2 luas permukaan atap yang akan dipasang?

Jawaban:

Permukaan atap yang akan dipasang hanya pada bagian sisi tegak saja, sehingga kita tidak perlu menghitung sisi alas.
Luas permukaan atap yang akan dipasang = 4 x 1/2 x a x t
Luas permukaan atap yang akan dipasang = 4 x 1/2 x 2 x 2,5
Luas permukaan atap yang akan dipasang = 10 m2

Itulah 4 point soal tentang persegi panjang, limas, dan alas. Materi tersebut merupakan materi yang sudah diajarkan di kelas.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 Halaman 212, Latihan Soal Asyik Berlatih!

Kunci jawaban tersebut dapat kalian gunakan untuk bahan belajar dan bahan diskusi mata pelajaran matematika dengan teman-teman.***

Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami. Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:

Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.

 

Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami. Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:

Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah