49 Soal Tes PMK Bintara Polri, Contoh Soal PMK Polri Tahun 2023 beserta Jawaban dan Tips Wawancara

- 23 Juni 2023, 15:28 WIB
49 Soal Tes PMK Bintara Polri, Contoh Soal PMK Polri Tahun 2023 beserta Jawaban dan Kisi-kisi serta Tips Mengikuti Tes Wawancara PMK
49 Soal Tes PMK Bintara Polri, Contoh Soal PMK Polri Tahun 2023 beserta Jawaban dan Kisi-kisi serta Tips Mengikuti Tes Wawancara PMK /Dok. Polsek Lembang/

Soal 13. Apakah yang dimaksud dengan hak asasi manusia?

Jawaban: Hak asasi manusia adalah hak-hak yang melekat pada setiap individu secara kodrati dan diakui oleh hukum, tanpa diskriminasi dan intervensi dari pihak lain.

Soal 14. Apakah yang dimaksud dengan kejahatan transnasional?

Jawaban: Kejahatan transnasional merupakan kejahatan yang dilakukan oleh individu atau kelompok di lebih dari satu negara, melalui jaringan yang kompleks dan menggunakan teknologi modern.

Soal 15. Apakah yang dimaksud dengan penegakan hukum?
Jawaban: Penegakan hukum ialah upaya untuk menerapkan aturan hukum dan menjaga keadilan dalam masyarakat dengan menindak pelanggaran hukum.

Soal 16. Apakah yang dimaksud dengan tindak pidana korupsi?

Jawaban: Tindak pidana korupsi ialah tindakan penyalahgunaan kekuasaan atau jabatan yang dilakukan oleh seseorang dengan tujuan memperoleh keuntungan pribadi atau kelompok.

Soal 17. Apakah yang dimaksud dengan kegiatan intelijen?

Jawaban: Kegiatan intelijen ialah upaya pengumpulan, analisis, dan penyebarluasan informasi yang berkaitan dengan keamanan nasional, kepentingan negara, dan penegakan hukum.

Soal 18. Apakah yang dimaksud dengan asas praduga tak bersalah?

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: akpol.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah