Proses Penyesuaian di Antara Unsur-Unsur Kebudayaan Yang Berbeda Sehingga Mencapai Keserasian Fungsi

- 12 Juni 2023, 07:45 WIB
Proses Penyesuaian di Antara Unsur-Unsur Kebudayaan Yang Berbeda Sehingga Mencapai Keserasian Fungsi
Proses Penyesuaian di Antara Unsur-Unsur Kebudayaan Yang Berbeda Sehingga Mencapai Keserasian Fungsi /pexels.com/Polina Tankilevitch

Baca Juga: Terjadinya Kesenjangan Sosial dalam Kehidupan Bermasyarakat dan Disintegrasi Merupakan Dampak dari Adanya?

Tujuan dari integrasi nasional secara antropologis adalah menciptakan masyarakat yang harmonis. Sebuah kelompok masyarakat yang warganya memiliki rasa saling memiliki, menghormati, dan peduli.

Dalam kondisi masyarakat yang seperti itu perbedaan budaya tidak lagi menjadi sumber ketegangan atau konflik. Perbedaan tersebut justru menjadi sumber kekuatan yang menguatkan kesatuan dan kemajuan bersama.

Itulah jawaban soal proses penyesuaian di antara unsur-unsur kebudayaan yang berbeda sehingga mencapai keserasian fungsi dalam kehidupan masyarakat merupakan arti integrasi nasional secara apa.

Semua jawaban yang dipaparkan di artikel ini telah dilengkapi informas-informasi tambahan sebagai penjelasan. Jadi, pastikan kamu sudah membaca semuanya, tidak hanya jawaban singkat dari soal tersebut.***

Disclaimer:

Penting untuk dicermati bahwa INFOTEMANGGUNG.COM tidak memperbolehkan plagiasi atau copy paste secara berlebihan dari konten artikel di atas. 

Meskipun jawaban dan pembahasan telah dijabarkan dengan baik, masih mungkin untuk memperbaiki atau mengembangkan lebih lanjut. 

Oleh karena itu, sangat dianjurkan untuk mencari sumber belajar lain atau bertukar pikiran dengan teman untuk menambah pemahaman terkait topik yang dibahas.

Halaman:

Editor: Wahyu Pratama

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x