Sebutkan Contoh Aplikasi Redistribusi Pendapatan oleh BUMN dan BUMS dengan Benar, Pelajaran IPS Redistribusi

- 9 Juni 2023, 15:42 WIB
Sebutkan Contoh Aplikasi Redistribusi Pendapatan oleh BUMN dan BUMS dengan Benar, Pelajaran IPS Redistribusi Pendapatan, CSR, BUMN, BUMS
Sebutkan Contoh Aplikasi Redistribusi Pendapatan oleh BUMN dan BUMS dengan Benar, Pelajaran IPS Redistribusi Pendapatan, CSR, BUMN, BUMS /pixabay/089photoshootings

- BLT (Bantuan Langsung Tunai) sebagai upaya untuk membantu masyarakat miskin di dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.

- BTB (Bantuan Tunai Bersyarat) atau PKH (Program Keluarga Harapan) yang menjadi upaya untuk mengatasi kemiskinan dan meningkatkan kualitas SDM masyarakat miskin.

- Jaminan Sosial supaya masyarakat mampu memenuhi kebutuhan dasarnya secara layak.

- BOS (Bantuan Operasional Sekolah) sebagai upaya pendanaan operasional satuan pendidikan sebagai pelaksana program wajib belajar.

- Beasiswa pendidikan sebagai upaya untuk memberikan jaminan pendidikan bagi anak-anak dari keluarga miskin.

- Jaminan Kesehatan Masyarakat sebagai upaya untuk menjamin masyarakat miskin agar tetap sehat dan produktif.

- Fungsi redistribusi pendapatan pada masyarakat berupa pelaksanaan strategi pemenuhan kebutuhan dasar tersebut diharapkan bisa memaksimalkan program pemerataan pendapatan. Dengan terpenuhinya kebutuhan dasar, maka tingkat kesenjangan sosial bisa diturunkan.

Demikian jawaban pertanyaan sebutkan contoh aplikasi redistribusi pendapatan oleh BUMS dan BUMS dengan benar, bagian dari pelajaran IPS mengenai Redistribusi Pendapatan, CSR, BUMN, BUMS terutama tentangg contoh aplikasi redistribusi pendapatan oleh BUMN dan BUMS dengan memahami definisi dan contoh dari aplikasi. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah