LENGKAP! 30 Soal PAT Mapel Prakarya Kelas 8 SMP/MTs Pilihan Ganda dan Essay Beserta Jawaban

- 9 Juni 2023, 09:42 WIB
LENGKAP! 30 Soal PAT Mapel Prakarya Kelas 8 SMP/MTs Pilihan Ganda dan Essay Beserta Jawaban
LENGKAP! 30 Soal PAT Mapel Prakarya Kelas 8 SMP/MTs Pilihan Ganda dan Essay Beserta Jawaban /Pexels.com / Oleksandr Pidvalnyi/

1. Limbah yang berasal dari alam (tumbuhan dan hewan) bersifat keras, padat, dan membutuhkan waktu yang cukup lama untuk terurai dalam tanah disebut dengan limbah....

A. Domestik
B. Organik
C. Anorganik
D. Buatan

Jawaban : B

2. Dalam kehidupan sehari-hari sering kali kita menemukan jenis bahan limbah keras organik yang bisa dijadikan sebuah karya kerajinan, diantaranya adalah.....

A. Cangkang kerang laut, tulang sapi, tulang ikan, sisik ikan, tempurung kelapa, dan potongan kayu.
B. Cangkang kerang laut, tulang sapi, tulang ikan, sisik ikan, tempurung kelapa, dan potongan kayu.
C. Cangkang kerang laut, tulang sapi, pecahan kaca, sisik ikan, pecahan keramik, dan potongan kayu.
D. Cangkang kerang laut, tulang sapi, tulang ikan, sisik ikan, pecahan batu, dan potongan kayu.

Jawaban : A

3. Jenis dan karakteristik limbah keras dapat dibedakan menjadi dua bagian diantaranya adalah....

A. Limbah keras organik dan buatan
B. Limbah keras domestik dan buatan
C. Limbah keras organik dan anorganik
D. Limbah keras padat dan buatan

Jawaban : C

4. Sebuah produk kerajinan akan kelihatan menarik apabila kita memberikan warna dengan cara disemprot atau di kuas dengan menggunakan cat. Pengolahan tersebut merupakan proses dari....

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: panduandapodik.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah