30 Soal PAT Pilihan Ganda Akidah Akhlak Kelas 5 MI, Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan

- 6 Juni 2023, 10:57 WIB
30 Soal PAT Pilihan Ganda Akidah Akhlak Kelas 5 MI, Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan
30 Soal PAT Pilihan Ganda Akidah Akhlak Kelas 5 MI, Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan /Pexels.com / Tima Miroshnichenko/

A. kebakaran hutan di musim kemarau

B. tumbuhnya rumput setelah hujan

C. terjadinya siang dan malam

D. setiap yang yang bernyawa akan mati

Jawaban: B

Baca Juga: 40 Latihan Soal PAT Matematika Kelas 8 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban

Pembahasan:

Allah Swt bersifat al-Muhyi artinya Yang Maha Menghidupkan.

Artinya : “Sesungguhnya Kami (Allah Swt) menghidupkan dan mematikan dan hanya kepada Kamilah tempat kembali (semua makhluk).”(Q.S. Qaaf [50]:43)

Sifat Allah Swt al-Muhyi mengingatkan kepada kita bahwa Allah Swt memberi kehidupan kepada segala sesuatu yang tidak berkehidupan. Manusia tidak bisa hidup tanpa kehendak dan kuasa-Nya. Allah Swt memberi kita kekuatan dan kemampuan untuk berpikir, bertindak, dan kemampuan lainnya untuk memenuhi hajat hidup. Hidup kita ini adalah karunia Allah Swt yang tidak ternilai. Oleh karena itu, kita harus bersyukur dengan senantiasa beribadah kepada-Nya dan meningkatkan amal saleh kita.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: sekolahmuonline.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x