Telah Dibuka Jalur Seleksi Mandiri Penyandang Disabilitas Universitas Brawijaya, Berikut Syarat-syaratnya!

- 29 Mei 2023, 16:50 WIB
Seleksi Mandiri Penyandang Disabilitas Universitas Brawijaya telah dibuka
Seleksi Mandiri Penyandang Disabilitas Universitas Brawijaya telah dibuka /lib.ub.ac.id/

4. 15 – 16 Juni 2023 = Tes Akademik: Psikotes (College Readiness dan Digital Literacy), Tes Pengetahuan Umum, Matematika, dan Bahasa Indonesia

5. 20 Juni 2023 = Pengumuman Hasil Tes Akademik: Psikotes (College Readiness dan Digital Literacy), Tes Pengetahuan Umum, Matematika, dan Bahasa Indonesia

Baca Juga: Jelaskan yang Dimaksud Kerajinan Sebagai Bagian dari Industri Kreatif, Kunci Jawaban Soal IPS Ekonomi SMP

6. 21 Juni 2023 = Wawancara Verifikasi Kondisi Disabilitas

7. 22 – 23 Juni 2023 = Wawancara Kaprodi/Kajur

8. 3 Juli 2023 = Pengumuman Akhir

Selain persyaratan di atas, UB juga memberikan kesempatan bagi calon mahasiswa untuk mengajukan permohonan akomodasi khusus yang diperlukan dalam proses seleksi dan selama masa studi.

Permohonan ini harus disertai dengan dokumen-dokumen pendukung yang relevan, seperti surat keterangan medis atau rekomendasi dari ahli terkait.

Dengan adanya Jalur Mandiri Penyandang Disabilitas ini, diharapkan penyandang disabilitas dapat meraih mimpi mereka, mengembangkan potensi diri, dan berkontribusi positif bagi masyarakat.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: selma.ub.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x