61 Contoh Soal Tes Akademik Polri 2023 dan Jawabannya Sesuai dengan Materi plus Kisi-kisi Lengkap

- 21 Mei 2023, 09:37 WIB
60 Contoh Soal Tes Akademik Polri 2023 dan Jawabannya Sesuai dengan Materi plus Kisi-kisi Lengkap
60 Contoh Soal Tes Akademik Polri 2023 dan Jawabannya Sesuai dengan Materi plus Kisi-kisi Lengkap /dok. Biro setpres RI/

Soal 3

Yang dimaksud dengan nasionalisme religius adalah…

Jawaban: Semangat kebangsaan yang dilandasi moral dan nilai ketuhanan

Soal 4

“Atas berkat rahmat Allah Yang Maha Kuasa…” adalah cuplikan pembukaan UUD 1945 alinea ketiga yang mempunyai makna…

Jawaban: Motivasi luhur dan spiritual terhadap kemerdekaan

Soal 5

Keterkaitan antara hubungan pokok pikiran pertama pembukaan UUD 1945 terhadap pembangunan nasional adalah…

Jawaban: Adanya kesadaran bahwa keberhasilan pembangunan nasional dilakukan oleh seluruh warga negara.

Baca Juga: Gratis Sampai Lulus Jadi Taruna, Ini Syarat Daftar STIN 2023, Buka 1 - 30 April 2023 Langsung Jadi CPNS

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Polri.go.id tarunaeducation.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x