61 Contoh Soal Tes Akademik Polri 2023 dan Jawabannya Sesuai dengan Materi plus Kisi-kisi Lengkap

- 21 Mei 2023, 09:37 WIB
60 Contoh Soal Tes Akademik Polri 2023 dan Jawabannya Sesuai dengan Materi plus Kisi-kisi Lengkap
60 Contoh Soal Tes Akademik Polri 2023 dan Jawabannya Sesuai dengan Materi plus Kisi-kisi Lengkap /dok. Biro setpres RI/

C) Sistem Penilaian Tes Akademik Polri

Cara penilaian tes potensi akademik ini adalah sebagai berikut:
1) Memakai sistem kuantitatif skala 0 – 100.
2) Jawaban salah/ tidak memberi jawaban tidak diberikan nilai
3) Pembobotan materi ialah:
– Pengetahuan Umum x 35
– Matematika x 35
– Bahasa Indonesia x 30
Nilai akhir dihitung dengan menjumlahkan bobot ketiga materi soal masing-masing dikalikan dengan bobot baru kemudian dibagi 100.

Berikut ini kumpulan contoh soal tes akademik Polri, 61 contoh soal tes akademik Polri yang sesuai dengan materi lengkap dengan jawabannya, dikutip dari berbagai sumber.

61 Contoh Soal Tes Akademik Polri 2023

Soal 1

Menurut Pasal 10 Undang-Undang Dasar 1945, “Presiden memegang kekuasaan tertinggi atas Angkatan Darat, Angkatan Laut dan Angkatan Udara”.

Walaupun demikian, untuk pemilihan panglima TNI dan Kapolri, Presiden harus meminta persetujuan dari …

Jawaban: Dewan Perwakilan Rakyat

Soal 2

Proses pembuatan Pancasila menjadi dasar negara melewati proses yang panjang. Orang ang memperkenalkan istilah Pancasila pertama kali adalah …

Jawaban: Ir. Soekarno

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Polri.go.id tarunaeducation.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x