Jika Diketahui Dua Buah Segitiga yang Kongruen Maka Hal Ini yang Terjadi, Simak Jawabannya

- 28 Februari 2023, 15:43 WIB
Jika Diketahui Dua Buah Segitiga yang Kongruen Maka Hal Ini yang Terjadi, Simak Jawabannya
Jika Diketahui Dua Buah Segitiga yang Kongruen Maka Hal Ini yang Terjadi, Simak Jawabannya /pexels.com/Karolina Grabowska//

Pada segitiga, kekongruenan dapat ditinjau dari urutan empat besaran yakni sisi-sudut-sisi, sudut-sisi-sudut, sisi-sisi-sisi, dan sisi-sudut-sudut. Dengan kata lain, tidak perlu ada pengecekan persamaan di semua sisi maupun sudutnya.

Syarat dua bangun datar yang kongruen yaitu:

  • Sisi-sisi yang bersesuaian sama panjang.
  • Sudut-sudut yang bersesuaian sama besar.

Kedua syarat di atas juga berlaku untuk segitiga-segitiga yang kongruen. Untuk mengetahui apakah dua segitiga kongruen atau tidak, maka tidak perlu memeriksa seluruh sisi dan sudutnya.

Baca Juga: Dalam Pemilihan Ketua Kelas, Perolehan Suara Ahmad Tidak Kurang dari Conie

Berdasarkan pembahasan di atas dapat dikatakan bahwa dua buah segitiga kongruen yaitu apabila memiliki hal berikut:

  • Dua sisi dan sudut yang diapit sama (si, su, si).
  • Sebuah sisi dan dua sudut yang berada pada sisi tersebut sama (su, si, su).
  • Ketiga sisi yang bersesuaian sama besar (si, si, si).
  • Kesebangunan dua buah segitiga.

Itulah pembahasan tentang soal jika diketahui dua buah segitiga yang kongruen maka yang bisa menjadi alternatif untuk mempelajari materi.***

Disclaimer:

1. Artikel ini merupakan sarana bagi wali murid atau orang tua untuk membantu anak didik dalam memahami soal.

2. Jawaban ini merupakan jawaban yang bersifat terbuka, siswa diharapkan bisa mengeksplorasi lebih jauh.

3. Kebenaran dalam kunci jawaban ini tidak bersifat mutlak.

Halaman:

Editor: Kurnia Fatchul Ma'rifah

Sumber: geometri.mipa.ugm.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x