Terjawab! Apa Alat yang Digunakan untuk Mengubah Angin Menjadi Listrik

- 23 Februari 2023, 10:22 WIB
Terjawab! Apa Alat yang Digunakan untuk Mengubah Angin Menjadi Listrik
Terjawab! Apa Alat yang Digunakan untuk Mengubah Angin Menjadi Listrik /pexels.com/Anton Klyuchnikov//

INFOTEMANGGUNG.COM – Jawaban soal apa alat yang digunakan untuk mengubah angin menjadi listrik akan dibahas dalam artikel ini secara lengkap.

Sebagaimana diketahui, kebutuhan akan listrik saat ini semakin meningkat. Namun hal ini berbanding terbalik ketersediaan yang justru semakin terbatas.

pendBaca Juga: Simak! Jelaskan Ciri-Ciri Bahasa yang Digunakan dalam Surat Undangan

Maka dari itu, untuk mengatasi permasalahan ini diperlukan sumber energi terbarukan yang lebih ramah lingkungan. Salah satu yang dapat menggantikan energi listrik adalah energi angin.

Di Indonesia sendiri, pemanfaatan angin sangat cocok mengingat negara ini beriklim tropis dan memiliki potensi sumber daya angin. Beberapa tempat di Indonesia, menyebut pembangkit listrik tenaga angin sebagai PLTB (Pembangkit Listrik Tenaga Bayu).

Lantas, alat apa yang digunakan untuk mengubah angin menjadi listrik? Untuk mengetahui jawabannya secara jelas, simak pembahasan berikut ini:

Soal

Apa alat yang digunakan untuk mengubah angin menjadi listrik?

Jawab

Salah satu alternatif yang dapat dilakukan untuk menghasilkan listrik yaitu dengan menggunakan energi angin. Pasalnya, angin merupakan udara yang bergerak dari tekanan tinggi ke tekanan rendah atau dari suhu udara rendah ke suhu udara tinggi.

Halaman:

Editor: Kurnia Fatchul Ma'rifah

Sumber: esdm.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x