Suatu Kapal dapat Mengangkut Penumpang Sebanyak 240 orang. Penumpang Kelas Utama boleh Membawa Bagasi Seberat

- 17 Februari 2023, 10:19 WIB
Suatu Kapal dapat Mengangkut Penumpang Sebanyak 240 orang. Penumpang Kelas Utama boleh Membawa Bagasi Seberat 60 kg dan Kelas Ekonomi Sebanyak 20 kg.
Suatu Kapal dapat Mengangkut Penumpang Sebanyak 240 orang. Penumpang Kelas Utama boleh Membawa Bagasi Seberat 60 kg dan Kelas Ekonomi Sebanyak 20 kg. /Pixabay/ed2456/

Dari soal suatu kapal dengan dua jenis kelas, yaitu kelas utama dan kelas ekonomi, dapat mengangkut penumpang maksimal 240 orang bisa dibuat suatu persamaan linear.

Baca Juga: Empat Orang Siswa akan Mengikuti Suatu Perlombaan Karya Inovatif. Untuk itu, Diperlakukan Biaya Rp.900.000. 00

Persamaan itu bisa dibuat dengan memisalkan  jumlah penumpang kelas utama dan jumlah penumpang kelas ekonomi.

Apabila digambarkan dalam sistem koordinat maka terbentuk titik potong dan dari titik potong itu dicari nilai maksimalnya.

Konsep dasarnya adalah demikian:

Kita akan menentukan nilai maksimal atau optimum dari program linear dengan langkah-langkah sebagai berikut:

  • Menentukan daerah himpunan penyelesaiannya (DHP)
  • Menentukan titik pokok pada DHP
  • Subtitusi semua titik pokok ke fungsi tujuannya
  • Tinggal kita pilih nilai minimum atau maksimumnya

Misalkan:

x = banyak penumpang kelas utama

y = banyak penumpang kelas ekonomi

Lalu kita menentukan model matematikanya

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah