Mampukah Indonesia Capai Pendidikan Berkualitas? Terobosan Merdeka Belajar Kuncinya

- 26 Januari 2023, 11:22 WIB
Terobosan pemerintah dengan meluncurkan Program Merdeka Belajar diharapkan mampu meningkatkan kualitas Pendidikan dan SDM
Terobosan pemerintah dengan meluncurkan Program Merdeka Belajar diharapkan mampu meningkatkan kualitas Pendidikan dan SDM /Kemendikbudristek/

Merupakan program untuk meningkatkan kualitas pendidikan sejak dini, yaitu dengan memberikan dana kepada lembaga PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini)

Episode 17 : Revitalisasi Bahasa Daerah

Adalah program pemerintah untuk tetap melestarikan kelangsungan hidup bahasa dan sastra daerah.

Episode 18 : Merdeka Berbudaya dengan Dana Indonesiana

Merupakan program pendanaan untuk memajukan kebudayaan bangsa secara menyeluruh, stabil dan berkelanjutan.

Episode 19 : Rapor Pendidikan Indonesia

Merdeka Belajar episode kesembilan belas merupakan salah satu platform yang berisi tentang hasil asesmen nasional dan analisis lintas sektor. Program ini berisi data pendidikan yang terintegrasi untuk membantu dalam hal identifikasi pencapaian peserta didik.

Baca Juga: Apa itu Kampus Mengajar? Mahasiswa Wajib Tahu Syarat dan Manfaatnya

Episode 20 : Praktisi Mengajar

Praktisi mengajar bersama-sama dengan dosen membantu perencanaan bahan ajar serta melakukan evaluasi pada mata kuliah yang ada.

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: Berbagai Sumber YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x