Ciri-Ciri Teks Nonfiksi beserta Pengertian dan Cara Membuatnya

- 4 Januari 2023, 11:35 WIB
Ciri-Ciri Teks Nonfiksi dan Pengertiannya
Ciri-Ciri Teks Nonfiksi dan Pengertiannya /Pexels.com / Monstera/

Sesuai penyampaian di atas, bahwa penulis perlu menuliskan bahasa baku dalam setiap teks nonfiksi yang dibuat. Kalimat yang dibuat bersifat informatif dan mudah dipahami oleh pembaca sehingga informasi tersampaikan dengan mudah ke pembaca.

2. Berisi Fakta

Dalam penulisan teks nonfiksi menjelaskan hal-hal yang bersifat fakta. Berguna untuk khalayak umum untuk mencari informasi. Kalimat-kalimat yang disampaikan tidak berupa karangan dan nyata adanya.

3. Menggunakan Metode ilmiah

Teks nonfiksi menggunakan kalimat ilmiah sebagai menyampaikan informasi. Selain mudah dipahami dan dimengerti, adalah mencegah kesalahan dalam penyampaian oleh pembaca.

4. Bahasa Denotatif

Bahasa denotatif adalah susunan bahasa yang dipaparkan sesuai fakta dan dituliskan dalam kata-kata ilmiah.

5. Bersifat Keilmuan

Salah satu ciri berikutnya dalam teks nonfiksi adalah dapat menyampaikan atau memberikan informasi yang menambah pengetahuan pembaca. Tulisan yang dibuat tidak berupa karangan, melainkan kejadian yang sebenarnya. Hal itu membuat pembaca dapat mengetahui hal yang sebelumnya tidak dimengerti dan wawasan lebih luas.

Baca Juga: Contoh Teks Sambutan Wali Kelas Saat Pembagian Raport, Mudah Dipelajari dan Bisa Jadi Referensi

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah