Teknologi yang Terinspirasi dari Proses Fotosintesis yang Terjadi pada Daun Adalah? Ketahui Jawabannya di Sini

- 29 Desember 2022, 10:37 WIB
Teknologi yang Terinspirasi dari Proses Fotosintesis yang Terjadi pada Daun Adalah? Ketahui Jawabannya di Sini
Teknologi yang Terinspirasi dari Proses Fotosintesis yang Terjadi pada Daun Adalah? Ketahui Jawabannya di Sini /

Prinsip kerja panel surya juga tidak jauh berbeda dengan fotosintesis karena memang terinspirasi dari sana.

Panel surya akan mengubah cahaya matahari yang didapat menjadi energi listrik yang disimpan dalam baterai atau langsung digunakan.

Panel surya banyak dipasang di rumah-rumah sebagai sumber energi tambahan. Bahkan, sudah ada beberapa perangkat yang menggunakan cahaya matahari sebagai sumber energi.

Penggunaan cahaya matahari sebagai sumber energi juga efisien karena termasuk ke dalam energi yang bisa diperbarui.

Proses fotosintesis ataupun cara kerja panel surya sama-sama mengubah cahaya matahari menjadi energi yang sangat bermanfaat.

Yang membedakan keduanya adalah hasil dari prosesnya. Fotosintesis menghasilkan zat gula sedangkan panel surya menghasilkan energi listrik.

Itulah pembahasan Teknologi yang terinspirasi dari proses fotosintesis yang terjadi pada daun adalah apa yang bisa menambah wawasan kamu.

Baca Juga: Prinsip Kerja Kereta Maglev, Berikut Penjelasan Lengkapnya

Pastikan untuk mempelajarinya dengan cermat agar wawasan kamu di materi ini semakin luas dan dapat memudahkan ketika mengerjakan soal-soalnya.***

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x