20 Ucapan Terima Kasih untuk Wali Kelas Singkat, Cocok untuk Dijadikan Sebagai Referensi

- 16 Desember 2022, 09:38 WIB
20 Ucapan Terima Kasih untuk Wali Kelas Singkat, Cocok untuk Dijadikan Sebagai Referensi
20 Ucapan Terima Kasih untuk Wali Kelas Singkat, Cocok untuk Dijadikan Sebagai Referensi /pexels.com/RODNAE Productions/

INFOTEMANGGUNG.COM - Ucapan terima kasih untuk wali kelas singkat biasanya diucapkan oleh murid-muridnya pada momen tertentu.

Contohnya saat pembagian raport, kenaikan kelas, atau bisa juga saat wali kelas tersebut pensiun atau dipindahtugaskan.

Yang jelas ucapan terima kasih ini cukup sering diucapkan saat para murid harus menghadapi perpisahan dengan wali kelasnya.

Baca Juga: Ucapan Terima Kasih untuk Wali Kelas Singkat, Cocok untuk Dijadikan Sebagai Referensi

Bingung ingin membuat ucapan terima kasih yang seperti apa? Simak 20 contoh ucapan terima kasih untuk wali kelas berikut ini sebagai referensi.

  • Terima kasih atas bimbingan yang engkau berikan selama 2 semester ini.
  • Kasihmu tidak hanya sebatas 2 semester saja, tetapi akan ku kenang sepanjang masa.
  • Kebersamaan kita mungkin hanya selama 1 tahun, tetapi mana sanggup aku lupakan semua jasamu.
  • Terima kasih wali kelasku yang telah memberi bimbingan dan tuntunan selama ini.
  • Terima kasih atas kesabaran dan segala nasehatmu yang telah membimbingku selama ini.
  • Selamat hari Guru aku ucapkan untukmu wahai wali kelas terbaikku.
  • Kami merasa bangga pernah dibimbing olehmu, wali kelas terbaik di seluruh dunia.
  • Berkat bimbinganmu selama ini aku bisa berada di titik ini. Terima kasih guru, jasamu begitu besar.
  • Tanpa bimbinganmu aku tak akan bisa mencapai kesuksesan ini, terima kasih guru.
  • Lihatlah aku wahai guruku. Telah ku terapkan semua nasehatmu dan aku berhasil lulus dengan nilai terbaik.
  • Kami segenap siswa siswi kelas 8 A mengucapkan terima kasih atas bimbinganmu selama ini.

Baca Juga: 15 Contoh Catatan Perkembangan Peserta Didik Wali Kelas Rapor Kurikulum 2013

  • Berkat bimbinganmu yang penuh kesabaran kami akhirnya bisa lulus dengan nilai yang memuaskan. Terima kasih yang sebesar-besarnya.
  • Anak didikmu kini berhasil dan sukses menggapai mimpinya, beribu terima kasih kami ucapkan.
  • Terima kasih bu, semua perjuanganmu tidak sia-sia karena aku sudah sukses sekarang.
  • Aku berhasil mencapai mimpiku tidak lain karena bimbinganmu selama ini. Ku ucapkan banyak terima kasih.
  • Ucapan terima kasih dan kado sebanyak apapun tidak akan setara dengan pengorbananmu.
  • Terima kasih atas semua bimbingan dan kesabaranmu dalam mendampingi kami sampai lulus.
  • Tak ada ucapan terima kasih atau kado apapun yang layak kami beri untuk membalas jasa-jasamu.
  • Kami segenap siswa siswi kelas X IPA 5 mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas bimbinganmu sampai saat ini.
  • Terima kasih atas bimbinganmu yang terus bersabar dalam mendidik kami.

Baca Juga: 20 Contoh Catatan Wali Kelas untuk Raport SMA yang Bermakna bagi Siswa

Itulah pembahasan tentang 20 contoh ucapan terima kasih untuk wali kelas singkat yang bisa dijadikan sebagai referensi dan dikembangkan lebih lanjut.***

Disclaimer:

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: universitas123.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah