Fenomena Berikut yang Termasuk Aspek Biotik Adalah, Berikut Jawaban Geografi Kelas 10

- 12 Desember 2022, 11:00 WIB
Fenomena Berikut yang Termasuk Aspek Biotik Adalah, Berikut Jawaban Geografi Kelas 10
Fenomena Berikut yang Termasuk Aspek Biotik Adalah, Berikut Jawaban Geografi Kelas 10 /pexels.com/hitesh choudhary//

INFOTEMANGGUNG.COM – Dalam pelajaran Geografi kelas 10 ada soal fenomena berikut yang termasuk aspek biotik adalah point ini.

Soal tersebut terdapat dalam materi Pengetahuan Dasar Geografi yang menjelaskan tentang aspek biotik.

Aspek biotik yang termasuk ke dalam aspek geografi merupakan aspek yang berhubungan dengan unsur kajian penduduk, vegetasi (flora), dan fauna.

Sementara aspek yang berhubungan dengan keadaan tanah, kondisi iklim suatu wilayah, dan hidrologi merupakan aspek abiotik.

Baca Juga: Jelaskan Pengaruh Gempa terhadap Terjadinya Tanah Longsor, Materi Geografi Kelas 12 SMA tentang Mitigasi!

Bukan hanya itu, dalam Geografi juga ada aspek topologi. Yakni aspek yang berhubungan dengan bentuk muka bumi (morfologi), lokasi atau letak suatu wilayah, batas wilayah, dan luas wilayah.

Ketiga aspek tersebut merupakan contoh dari aspek fisik Geografi yang mengkaji mengenai semua fenomena geosfer yang berpengaruh terhadap kehidupan manusia. Seperti biologis, kimiawi, astronomis, dan semua fenomena alam yang bisa langsung diamati.

Artikel ini akan membahas salah satu aspek yang ada, yaknik aspek biotik. Simak soal, jawaban, dan pembahasan berikut ini:

Soal:

Fenomena berikut yang termasuk aspek biotik adalah ...

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: deepublishstore.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x