Langsung Pelajari jika Lolos Seleksi Administrasi, Core Values AKHLAK: Materi Rekrutmen Bersama BUMN 2022

- 9 Desember 2022, 12:23 WIB
Persiapan Tes Seleksi TKD dan Core Values BUMN, Rekrutmen Bersama BUMN 2022
Persiapan Tes Seleksi TKD dan Core Values BUMN, Rekrutmen Bersama BUMN 2022 /jdih.bumn.go.id/

 

INFOTEMANGGUNG.COM – Materi Core Values yang akan diujikan di Rekrutmen Bersama BUMN akan dibahas lebih jauh pada artikel di bawah ini.

Telah resmi ditutupnya pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2 pada Kamis, 8 Desember lalu. Selanjutnya peserta seleksi perlu menyiapkan rangkaian tahap selanjutnya.

Tahap seleksi tersebut yakni administrasi kemudian tahap Tes Kemampuan Dasar atau TKD dan Core Values atau nilai-nilai dasar SDM BUMN.

Bagi kalian yang dinyatakan lulus seleksi administrasi, kalian perlu fokus pada tes selanjutnya. Terutama pada materi-materi yang bisa dipelajari lebih jauh sehingga hasil tes akan maksimal.

Mengutip melalui jdih.bumn.go.id, seluruh Core Values BUMN ini tertulis dalam Surat Edaran Menteri BUMN.

Baca Juga: Ganjar Tantang Setidaknya 400 Kades dan Pejabat di Kabupaten Pati dalam Acara Penyuluhan Desa Antikorupsi

Core Values ini bisa dikatakan merupakan salah satu identitas budaya kerja untuk mendukung peningkatan daya kerja yang berkelanjutan di BUMN.

Sebagai pendaftar BUMN, Anda wajib mengetahui apa itu nilai-nilai utama BUMN lebih dalam lagi sebagai persiapan ujian seleksi selanjutnya. 

Core Values BUMN: AKHLAK

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: jdih.bumn.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x