Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Bab 7 Essay Halaman 92-93 Berikut Penjelasannya

- 16 November 2022, 15:57 WIB
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Bab 7 Essay Halaman 92-93 Berikut Penjelasannya
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Bab 7 Essay Halaman 92-93 Berikut Penjelasannya /pexels.com/Edward Jenner/

INFOTEMANGGUNG.COM – Kunci jawaban IPA kelas 9 bab 7 bagian essay halaman 92-93 ini adalah bagian dari uji kompetensi. Materi pembahasannya adalah tentang Bioteknologi.

Bioteknologi adalah integrasi dari ilmu alam dan teknik atau teknologi terapan yang memanfaatkan makhluk hidup. Tujuannya adalah untuk menghasilkan sesuatu yang memberikan manfaat bagi manusia (produk atau jasa).

Pertanyaan:

1. Berdasarkan tabel tersebut komposisi gizi kedelai lebih bagus daripada tempe. Tapi mengapa banyak orang mengatakan mengonsumsi tempe lebih baik daripada mengonsumsi kedelai?

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Apabila Elektroskop Tersebut Didekati oleh Benda Bermuatan Negatif Bagaimana?

2. Jelaskan bagaimana proses cloning dilakukan oleh para ilmuwan!

3. Sebutkan lima contoh bahan panga yang merupakan produk hasil bioteknologi yang dapat kamu temukan dalam kehidupan sehari-hari!

4. Menurut kamu apa dampak negatif penerapan bioteknologi bagi lingkungan?

5. Sebutkan tiga alasan mengapa perlu dikembangkan bioteknologi hewan dan tumbuhan transgenik?

Jawaban dan Penjelasan:

1. Karena kedelai yang mengalami proses fermentasi akan berubah bentuk kimia dan fisiknya. Aktivitas proteolitik kapang akan memecahkan karbohidrat dan protein menjadi beberapa bagian, yang nantinya jadi lebih mudah dicerna oleh tubuh.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Buku Guru IPA Kelas 9 Kurikulum 2013 Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x