8 Contoh Soal PPPK 2022 Kompetensi Teknis-2, Lengkap dengan Penjelasannya

- 6 November 2022, 17:19 WIB
8 Contoh Soal PPPK 2022 Kompetensi Teknis-2
8 Contoh Soal PPPK 2022 Kompetensi Teknis-2 /pexels.com/Anton Atanasov/

INFOTEMANGGUNG.COM – Contoh soal PPPL kompetensi teknis bagian 2 ini masih ditampilkan melalui soal pilihan ganda.

Kompetensi yang dinilai berkaitan dengan pengetahuan, keterampilan serta sikap peserta tes yang berkaitan dengan bidang teknis.

Pertanyaan:

1. Pertanian Tangguh harus mempunyai kemampuan berikut:
- Sumber daya dimanfaatkan secara optimal.
- Berperan positif dalam pembangunan.
- Sistem agribisnis yang kuat di daerah perkotaan

Baca Juga: 6 Contoh Soal PPPK Kompetensi Manajerial, Bagian-2, Lengkap dengan Penjelasannya
a. Pernyataan 1 dan 2 adalah benar.
b. 1 dan 3 benar.
c. Semua pernyataan benar.
d. 2 dan 3 yang benar.
e. Semua pernyataan di atas tidak tepat.

2. Anatomi desain poster yang terdapat unsur judul disebut …
a. Article.
b. Heading.
c. Illustration.
d. Theme.
e. Topic.

3. Maksud dari ‘Teaching Aids’ adalah …
a. Alat bantu mengajar.
b. Dasar pembelajaran.
c. Pembelajaran.
d. Simulasi pengajaran.
e. Demonstrasi pengajaran.

4. Derajat kondisi yang akan dicapai adalah sesuatu yang harus diperhatikan, yaitu:
a. Degree.
b. Attitude.
c. Situational.
d. Satisfaction.
e. Environment.

Baca Juga: 6 Contoh Soal PPPK Kompetensi Sosiokultural Bagian 2 Lengkap dengan Penjelasannya

5. Balai Penyuluhan Pertanian memiliki teknis administrasi berikut, KECUALI …
a. Area penyuluhan lebih dari 2 kecamatan.
b. Wilayah binaan yang banyak.
c. Wilayah kerja penyuluhan pertanian (WKPP).
d. Setiap WKPP mencakup beberapa desa dengan 2 orang penyuluh lapangan (PPL)
e. Wilayah kerjanya meliputi hingga 2 wilayah kecamatan.

6. Komisi penyuluhan pertanian provinsi memiliki fungsi …
a. Kerjasama dengan penyuluh, peneliti, petani, hingga tokoh agribisnis.
b. Mengembangkan model usaha tani menjadi agribisnis.
c. Menyediakan pendidikan dan pelatihan bagi aparat pertanian teknis fungsional.
d. Menyediakan informasi dan teknologi, termasuk pasar bagi para petani.
e. Penyedia bibit dan keluasan lahan.

7. Dalam upaya penumbuhan kelompok, fungsi pengikatnya adalah…., KECUALI
a. Kepemimpinan secara kelompok.
b. Kehidupan sosial yang setara.
c. Saling mempercayai dalam kelompok.
d. Kondisi SDM yang sama.
e. Kepemimpinan individu.

8. Keterkaitan integral antara sumber teknologi, petani, dan penyuluh dalam suatu proses inovasi teknologi adalah model …
a. Penelitian terapan.
b. Difusi untuk pengembangan.
c. Solusi permasalahan.
d. Interaksi sosial.
e. Interpersonal.

Jawaban dan Penjelasan:

1. Pilihan a.
2. Pilihan b.
3. Pilihan a.
4. Pilihan a.

Baca Juga: Wajib Tahu! Tips yang Perlu Diperhatikan dalam Menulis Deskripsi Diri PPPK Guru 2022
5. Pilihan b.
6. Pilihan c.
7. Pilihan e.
8. Pilihan d.

Demikianlah contoh soal PPPK kompetensi teknis bagian 2 yang dapat digunakan untuk berlatih sebelum menjalani tes seleksi. Semoga berhasil.***

Disclaimer: Artikel ini bisa digunakan untuk membantu siswa belajar namun tidak menjamin kebenaran mutlak. Karena tidak menutup kemungkinan orang tua atau siswa melakukan eksplorasi jawaban lainnya.

Dilarang melakukan COPY PASTE artikel ini dengan alasan apapun!

 

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: infoasn.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah