Latihan Soal PPPK Kompetensi Teknis Guru (Bagian I) dengan Pembahasan Lengkap

- 4 November 2022, 11:33 WIB
Contoh soal PPK kompetensi teknis guru
Contoh soal PPK kompetensi teknis guru /Pexels/Pixabay/pexels/pixabay

SOAL 1

Teori yang berbunyi murid pada kegiatan belajar lebih diutamakan aktif berpikir, bisa menyusun konsep dan memaknai hal-hal yang dipelajari dan paling penting kemauan murid untuk belajar ialah aliran dari teori?

Jawab: A. Konstruktivis

Pembahasan: Teori konstruktivistik memandang belajar sebagai proses konstruksi (pembentukan)  pengetahuan oleh murid. Pengetahuan dimiliki seseorang yang sedang mengetahui (Schunk, 1986).

Oleh sebab pembentuk pengetahuan ialah murid itu sendiri, dia harus aktif selama kegiatan pembelajaran.

Baca Juga: Jadwal Pendaftaran PPPK 2022 BKN, Untuk Pengisian DRH serta Penetapan NIP Tepat Waktu

Peran guru disini ialah membantu proses pengkonstruksian pengetahuan murid supaya lancar. Guru tak mentransfer pengetahuannya  tetapi membantu murid membentuk pengetahuannya sendiri denganmemahami jalan pikiran dan cara pandang murid saat belajar.

SOAL 2

Saat belajar murid melakukan sesuatu hingga mendapat respon tepat sesuai keinginan dengan menghilangkan yang tidak sesuai, ini prinsip belajar ...

Jawab: C. Trial and error

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: www.kitalulus.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah