Jawaban Urutan yang Benar dalam Tahapan 3R Adalah, Simak Penjelasannya di Sini

- 3 November 2022, 14:17 WIB
Jawaban soal berikut ini merupakan pernyataan yang pendidik sebaiknya pahami kecuali
Jawaban soal berikut ini merupakan pernyataan yang pendidik sebaiknya pahami kecuali /pexels.com/Max Fischer/

Guru juga bisa melakukan wawancara ataupun membuat kuesione mengenai cara belajar yang diinginkan siswa.

Selanjutnya, guru melakukan refleksi diri mengenai potensi yang dimilikinya agar proses penyampaian pelajaran bisa diterima oleh siswa.

Baca Juga: Contoh Teks MC Pengajian yang Khidmat, Bisa Jadi Referensi Acara Keagamaan!

Apabila hal ini bisa dilakukan, bisa dilanjutkan dengan merancang ataupun merencanakan proses pembelajaran di kelas dengan target sasaran materi bisa dipahami siswa.

Penjelasan sederhana di atas merupakan gambaran kepada guru agar bisa memahami bagaimana proses penyampaian materi bisa diterima dengan mudah oleh siswa.

Adapun jawaban dari pertanyaan urutan yang benar dalam tahapan 3R adalah pada butir B, yaitu Rehat-Refleksi-Rencana.

Jadi, kunci jawaban nomor satu dari pertanyaan post test modul 3 sudah terjawab.

Adapun pertanyaan selanjutnya, bisa langsung disimak di bawah ini.

Pertanyaan nomor 2.

Refleksi sebaiknya dilakukan di akhir pembelajaran atau saat sudah mendapatkan hasil asesmen akhir murid...

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: infoasn.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah