Pembahasan Soal Post Test Penguatan Literasi Modul 3, Berikut Ulasannya!

- 28 Oktober 2022, 15:35 WIB
Pembahasan Soal Post Test Penguatan Literasi Modul 3, Berikut Ulasannya!
Pembahasan Soal Post Test Penguatan Literasi Modul 3, Berikut Ulasannya! /pexels/paveldanilyuk

INFOTEMANGGUNG.COM - Post test penguatan literasi SD modul 3 adalah salah satu test dalam pelatihan mandiri merdeka mengajar.

Dengan mengerjakan post test penguatan literasi SD modul 3 guru akan menguji pemahamannya tentang teknik-teknik meningkatkan literasi di tingkat SD.

Pada artikel ini akan dibahas soal-soal post test penguatan literasi SD modul 3.

Soal No.1

Mendongeng menggunakan boneka jari dapat menjadi salah satu cara yang dilakukan guru untuk menumbuhkan minat membaca dan menulis pada murid.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 SD MI Halaman 10 Subtema 1 Tentang Peredaran Darahku Sehat

A. Benar
B. Salah

Jawab:
A. Benar

Pembahasan :
Dengan mendengarkan dongeng anak akan mendapatkan banyak kosa kata, mengembangkan imajinasi dan kreativitas. Sebaiknya kegiatan mendongeng dijadikan rutinitas di rumah dan sekolah.

Soal No. 2

Dalam video kita telah belajar mengenai kegiatan “Kotak Huruf” sebagai salah satu strategi penguatan literasi di tingkat SD.

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x