Apa Pertanyaan Kunci yang Pertama-tama Dijawab dari Motivasi? Ini Jawaban dan Pembahasannya

- 1 November 2022, 20:46 WIB
Apa Pertanyaan Kunci yang Pertama-tama Dijawab dari Motivasi
Apa Pertanyaan Kunci yang Pertama-tama Dijawab dari Motivasi /Pexels.com/ Rodnae Productions/

INFOTEMANGGUNG.COM- Apa pertanyaan kunci yang pertama-tama dijawab dari motivasi? Pertanyaan ini muncul dalam soal Pre Asesmen Motivasi.

Ini tentunya sangat penting dipahami oleh setiap guru khususnya dalam upaya pengoptimalan implementasi pembelajaran dengan Kurikulum Merdeka Belajar.

Lantaran motivasi merupakan hal pokok yang erat kaitannya dengan tujuan, minat, serta hal-hal urgen lain dalam pertumbuhan coachee yang dalam hal ini adalah peserta didik.

Baca Juga: 4 Paradigma Berpikir Coaching dalam Kurikulum Merdeka Belajar, Salah Satunya Harus Fokus pada Pembelajar

Menilik hal tersebut, bagaimana dengan soal di atas? Apa pertanyaan kunci yang pertama-tama dijawab dari motivasi? Berikut diberikan ulasan lengkap mengenainya, baca dengan seksama untuk memahami!

Soal:

Apa pertanyaan kunci yang pertama-tama dijawab dari motivasi?

  1. Mengapa
  2. Kapan
  3. Siapa
  4. Bagaimana

Jawaban:

  1. Mengapa

Pembahasan:

Poin pertanyaan dapat dikatakan sebagai alat bagi seseorang untuk mengetahui suatu informasi tertentu, sebagai contohnya adalah perihal motivasi atau latar belakang.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x