Kegiatan Belajar Informatika Tanpa Menggunakan Perangkat Komputer Disebut Apa?

- 28 Oktober 2022, 11:02 WIB
Kegiatan Belajar Informatika Tanpa Menggunakan Perangkat Komputer Disebut Apa?
Kegiatan Belajar Informatika Tanpa Menggunakan Perangkat Komputer Disebut Apa? /pexels.com/pixabay//

INFOTEMANGGUNG.COM – Kegiatan belajar informatika tanpa menggunakan perangkat komputer disebut dengan apa merupakan salah satu pertanyaan dalam pelatihan Merdeka Mengajar Post Test Modul 2 Topik 6.

Untuk dapat menjawab pertanyaan tersebut, maka peserta wajib memahami materi yang sudah dipelajari dalam topik ini.

Pada Modul 2 Topik 6 membahas tentang Penyesuaian Pembelajaran dengan Kebutuhan dan Karakteristik Murid Sebagai Bahan Belajar Sobat Guru.

Baca Juga: Seorang Karyawan Perempuan Tewas dalam Mesin Pengaduk, Seruan Boikot Paris Baguette Korea Viral!

Dalam artikel ini akan disajikan pembahasan jawaban dari salah satu pertanyaan yang muncul dalam post test modul 2.

Diharapkan dari jawaban ini peserta bisa memperoleh referensi dalam mengerjakan soal post test dalam pelatihan Merdeka Mengajar yang dilakukan.

Berikut adalah kunci jawaban post test Modul 2 Topik 6 tentang kegiatan belajar informatika:

Soal:

Kegiatan belajar informatika tanpa menggunakan perangkat komputer disebut dengan...

Baca Juga: Resep Telur Dadar Padang yang Rasanya Enak, Bisa Jadi Ide Jualan Warung Makan Lho

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Repository UPI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x