Jawaban Soal 3, PPKN Kelas 11 Halaman 204 Uji Kompetensi Bab 6 Memperkukuh Persatuan dan Kesatuan Bangsa

- 21 Oktober 2022, 10:02 WIB
Bagimana perwujudan prinsip kesatuan dalam konteks kehidupan sosial
Bagimana perwujudan prinsip kesatuan dalam konteks kehidupan sosial /pexels.com/Fox/

INFOTEMANGGUNG.COM - Jawaban Soal Nomor 3, PPKN kelas 11 halaman 204 Uji Kompetensi Bab 6, Memperkukuh Persatuan dan Kesatuan Bangsa dalam Konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia, bisa dilihat di artikel ini lengkap dengan pembahasannya.

Pada bab 6 materi yang dipelajari adalah tentang makna persatuan dan konsep NKRI berdasarkan UUD 1945.

Baca Juga: Contoh Teks Eksplanasi Fenomena Sosial tentang Begal Motor di Indonesia

Ada pula pembahasan tentang apa saja faktor pendorong dan penghalang dari persatuan itu sendiri serta bagaimana cara menjaganya.

Simak kunci jawaban soal nomor 3, PPKN kelas 11 halaman 204 lengkap dengan penjelasannya:

Pertanyaan:

Bagimana perwujudan prinsip kesatuan dalam konteks kehidupan sosial?

Jawaban:

Dalam kehidupan di rumah:

  • Selalu menampilkan sikap rukun melalui perilaku saling menghormati dan menyayangi dengan anggota keluarga yang lain.
  • Tidak memaksakan kehendak kepada anggota keluarga yang lain.
  • Menghargai perbedaan pendapat.
  • Menjaga nama baik keluarga ketika bergaul dengan orang lain dan sebagainya.

Dalam kehidupan di sekolah:

  • Senantiasa menampilkan sikap dan perilaku saling tolong dan saling berbagi dengan teman.
  • Menghargai dan menghormati pendapat teman.
  • Tidak membedakan-bedakan teman dalam bergaul.
  • Menghormati guru dan sebagainya.

Dalam kehidupan di masyarakat:

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: bukusekolah.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x