Apa Hambatan yang Biasanya Ibu Bapak Temui Dulu ketika Sekolah saat Melakukan Kerja Kelompok? Ini Jawabannya

- 8 Oktober 2022, 18:24 WIB
Apa Hambatan yang Biasanya Ibu Bapak Temui Dulu Ketika Sekolah Saat Melakukan Kerja Kelompok
Apa Hambatan yang Biasanya Ibu Bapak Temui Dulu Ketika Sekolah Saat Melakukan Kerja Kelompok /pixabay/klimkin

Baca Juga: Penjabaran Soal Ukuran Panjang Lapangan Sepak Bola Adalah? Ini UKuran Yang Benar!

Termasuk saat berdiskusi. Di mana siswa yang lebih pandai mungkin akan mendominasi pembicaraan atau tidak mau mendengarkan masukan dari teman lainnya. Akibatnya fokus siswa dalam kelompok jadi terpecah.

Karena itulah biasanya guru akan menjadi semacam moderator untuk mengarahkan pemahaman dan langkah pengerjaan tugas yang diberikan.

Baik dengan memberikan pengarahan, masukan pembagian pekerjaan dalam kelompok, dan banyak lagi.

Biasanya guru akan memperhatikan dinamika setiap kelompok. Termasuk karakter setiap anggota kelompok tersebut.

Jadi bisa mengarahkan bilamana perlu agar semuanya bisa berfokus pada tugas yang harus mereka kerjakan.

Dengan demikian fokus para siswa adalah untuk mencari penyelesaian tugas yang diberikan, bukan pada perbedaan diantara teman sekelompoknya. Walaupun secara tidak langsung, biasanya siswa yang “dianggap” lebih pandai yang akan “ditunjuk” untuk mengatur.

Jika yang “ditunjuk” menjadi pemimpin ini cukup bijaksana, biasanya pengaturan pembagian pekerjaan atau melakukan diskusi akan berjalan dengan baik. Semuanya akhirnya bisa bekerja sama dan berfokus untuk menyelesaikan tugas yang diberikan.

Baca Juga: Fungsi Asesmen Sumatif Bagi Guru Adalah? Simak Ulasan Lengkapnya

Apa hambatan yang biasanya Ibu Bapak temui dulu ketika sekolah saat melakukan kerja kelompok adalah membuat para siswa berfokus pada tugas yang harus dikerjakan. Tapi ini memang membutuhkan kerjasama yang baik dan guru memang harus lebih jeli melihat dinamika kelompok tersebut.***

Halaman:

Editor: Septyna Feby


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah