Contoh Soal Pilihan Ganda Matematika PTS kelas 6 SD Semester 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 19 September 2022, 14:41 WIB
Contoh Soal Pilihan Ganda Matematika PTS kelas 6 SD Semester 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban
Contoh Soal Pilihan Ganda Matematika PTS kelas 6 SD Semester 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban /PIXABAY/picjumbo_com

INFOTEMANGGUNG.COM - Contoh soal pilihan ganda Matematika PTS kelas 6 SD Semester 1 bisa dimanfaatkan untuk berlatih soal matematika untuk kelas 6 SD. Hitung dengan teliti agar jawaban yang kalian pilih tepat.

Cara agar bisa menguasai pelajaran matematika dengan baik salah satunya adalah dengan berlatih. Nah kalian yang duduk di kelas 6 SD,coba kalian latihan dengan  contoh soal pilihan ganda Matematika PTS kelas 6 SD Semester 1 ini

Langsung saja kita pelajari contoh soal pilihan ganda Matematika PTS kelas 6 SD Semester 1 di bawah ini:

Baca Juga: Berapa Lama PPG Dalam Jabatan 2022? Ini Jadwal Kuliah Komplit

1. Tanda yang tepat untuk menyatakan hubungan -6 dengan -10 adalah....
a.  <
b.  >
c.  =
d.  ?

Jawaban: B

2. Pernyataan tentang bilangan bulat negatif yang benar adalah ....

a. Bilangan yang kurang dari nol
b. Bilangan yang lebih besar dari nol
c. Bilangan yang letaknya pada sebelah kanan dari nol pada garis bilangan
d. Bilangan yang dimulai dari 0, 1, 2, 3, .... dst

Jawaban: A

Baca Juga: Nilai Reflektif Guru Penggerak Beserta Pemodelan Refleksi yang Perlu Diterapkan

3. -11, -7, -4, -9, -5, -10. Urutan yang sesuai bilangan-bilangan tersebut dari yang terkecil adalah ....
a.  -4, -5, -7, -9, -10, -11
b.  -10, -11, -9, -7, -5, -4
c.  -11, -10, -9, -7, -5, -4
d.  -9, -10, -11, -7, 05, -4

Jawaban: C

4. Berikut ini merupakan bilangan bulat yang benar, adalah ....
a.  1,2, 1,5, 2,7, 2,5, 3,5, 7,1, 8,5
b.  1/3 ,  2/3 ,   1/5 ,  2/7 ,  2/8 ,  3/8   .
c.  0,5, 1, 1,5, 2, 2,5, 3, 3,5
d.  -4, -3, -2, -1, 0, 1, 2, 3, 4

Jawaban: D

5. Letak bilangan negarif pada garis bilangan adalah ....
a.  terletak di sebelah kanan bilangan nol
b.  terletak di sebelah kanan bilangan satu
c.  terletak di sebelah kiri bilangan nol
d.  terletak di sebelah kiri bilangan nol

Jawaban: C

Baca Juga: Mau Dapat Uang Bantuan Skripsi 10 Juta dari Kemenpora? Ini Caranya

6. Di bawah ini merupakan bilangan bulat negatif dengan pola loncat....
a.  0, -2, -4, -6, -8

b.-1, -2, -3, -4, -5

c. -1, -3, -5, -7, -9
d.  0, 2, 4, 6, 8, 10

Jawaban: C

7. Bilangan yang terletak di tengah antara -25 dan -47 ....
a.  -36
b.  -35
c.  -34
d.  -33
Jawaban: A

8. (20 – 15) – 5 .... 20 – (15 – 5)
Tanda yang tepat untuk melengkapi kalimat matematika di atas adalah ....
a.  ?
b.  =
c.  >
d.  =

Jawaban : A

9. -20, -15, -10, -14, -17, -12
Urutan yang sesuai bilangan-bilangan tersebut dari yang terbesar adalah ....
a.  -10, -12, -14, -17, -15, -20
b.  -10, -14, -12, -15, -17, -20
c.  -20, -17, -15, -14, -12, -10
d.  -10, -12, -14, -15, -17, -20

Jawaban: D

Baca Juga: Jawaban Soal Sinematografi Pada Film Termasuk Dalam Kelompok Seni Apa? Berikut Jawaban Yang Tepat!

10. Suhu udara di kota Amsterdam pada pukul 01.00 adalah -10°C. Namun pada pukul 08.00 berubah menjadi -6°C. Berapa °C perubahan yang terjadi di kota Amsterdam ?
a.  -16
b.  -4
c.  4
d. 16

Jawaban: C

Demikian tadi sepuluh contoh soal pilihan ganda Matematika PTS kelas 6 SD Semester 1. Kalian pasti menghitung dulu sebelum melihat kuncinya. Apakah jawaban kalian benar? ***

 

 

Editor: Septyna Feby


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah