Contoh Alur Tujuan Pembelajaran Bahasa Inggris Fase F ATP SMA Kelas 11 dan 12 Kurikulum Merdeka

- 28 Juli 2022, 18:56 WIB
Contoh Alur Tujuan Pembelajaran Bahasa Inggris Fase F ATP SMA Kelas 11 dan 12 Kurikulum Merdeka
Contoh Alur Tujuan Pembelajaran Bahasa Inggris Fase F ATP SMA Kelas 11 dan 12 Kurikulum Merdeka /energepic.com/Pexels

Baik fiksi maupun non-fiksi dengan pemahaman bahasa Inggris terstruktur menggunakan kosakata yang beragam.

Capaian Pembelajaran Per Elemen

Contoh alur tujuan pembelajaran bahasa Inggris fase F ATP SMA Kelas 11 dan 12 berfokus pada pemahaman peserta didik pada hal-hal penting yang rutin ditemui di lingkungan sekitarnya dan juga saat bepergian.

Baca Juga: Contoh Alur Tujuan Pembelajaran Bahasa Indonesia Fase F SMA ATP Kelas 12

Mampu menghadapi situasi yang berada di luar lingkungannya sendiri dimana bahasa Inggris harus digunakan.

Peserta didik juga mampu menghasilkan teks berhubungan yang sederhana dengan topik yang sudah dikenali atau yang merupakan minatnya.

Mereka juga mampu menjelaskan pengalaman dan aneka peristiwa, harapan dan ambisi secara ringkas. Termasuk memberikan penjelasan tentang rencana dan pendapat mereka pribadi.

1. Membaca – Memirsa

Peserta didik diharapkan mampu membaca dan merespon teks yang beragam seperti teks narasi, teks deskripsi, eksposisi, prosedur, termasuk argumentasi dan diskusi secara mandiri.

Baca Juga: Panduan Contoh Alur Tujuan Pembelajaran Bahasa Inggris Fase B ATP SD Kelas 4

Mereka sudah mampu membaca untuk kesenangan dan mendapatkan informasi. Termasuk mengenali detail khusus dan inti dari beragam teks tersebut.

Teks bisa berbentuk cetak, visual, interaktif atau multimodal. Peseta didik bisa memahami ide utamanya, kemudian mengembangkan plotnya.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x