Indikator yang Digunakan Untuk Menilai Produk yang Dihasilkan Oleh Siswa Diantaranya Adalah

20 Oktober 2023, 09:33 WIB
Indikator yang Digunakan Untuk Menilai Produk yang Dihasilkan Oleh Siswa Diantaranya Adalah /Pexels.com /pixabay/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah jawaban indikator yang digunakan untuk menilai produk yang dihasilkan oleh siswa diantaranya adalah, simak jawaban lengkapnya berikut ini.

Indikator yang digunakan untuk menilai produk yang dihasilkan oleh siswa diantaranya adalah menjadi salah satu pertanyaan yang terdapat pada ujian satuan pendidikan.

Pertanyaan tersebut menjelaskan bahwa indikator yang dapat digunakan untuk melakukan proses penilaian produk yang dihasilkan oleh siswa itu apa.

Baca Juga: Kunci Jawaban Pak Didi Akan Melakukan Asesmen Untuk Tujuan Pembelajaran Berikut Menyajikan Hasil Percobaan

Tentu indikator menjadi bagian penting untuk penilaian, agar penilaian berjalan objektif dan berjalan secara transparan.

Oleh karena itu penting untuk membahas pertanyaan indikator yang digunakan untuk menilai produk yang dihasilkan oleh siswa.

Untuk teman-teman yang masih bingung dengan pertanyaan indikator yang digunakan untuk menilai produk yang dihasilkan oleh siswa diantaranya adalah?

Berikut inilah kami sajikan jawaban indikator yang digunakan untuk menilai produk yang dihasilkan oleh siswa diantaranya adalah?

Soal

Indikator yang digunakan untuk menilai produk yang dihasilkan oleh siswa diantaranya adalah?

a. kerapihan, kesesuaian ukuran, kemenarikan bentuk
b. pengetahuan, pemahaman, dan keterampilan dalam membuat produk
c. kesesuaian produk dengan kontribusi guru
d. kesesuaian kemampuan siswa dengan produk yang dihasilkan
e. Semua jawaban benar

Jawaban

b. pengetahuan, pemahaman, dan keterampilan dalam membuat produk

Penilaian produk yang dihasilkan oleh siswa dapat melibatkan berbagai indikator untuk mengukur kualitas dan keberhasilan pembuatan produk tersebut.

Berikut adalah beberapa indikator umum yang digunakan untuk menilai produk siswa:

a. Ketepatan Tujuan (Relevance)

Sejauh mana produk mencapai tujuan yang ditetapkan dalam proyek atau tugas? Apakah produk tersebut sesuai dengan kriteria yang telah ditetapkan sebelumnya?

b. Kreativitas dan Inovasi

Seberapa kreatif siswa dalam merancang dan membuat produknya? Adakah elemen inovatif yang dapat dikenali dalam produk tersebut?

c. Ketepatan Waktu

Apakah siswa dapat menyelesaikan produknya dalam batas waktu yang ditentukan? Kecepatan dan ketepatan waktu dapat menjadi indikator penting.

d. Kualitas Produk (Quality)

Seberapa baik produk tersebut dibuat? Apakah kualitas bahan, perakitan, dan presentasi produk memenuhi standar yang diharapkan?

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 175, Menentukan Produk Agrikultur dan Non Agrikultur

Jadi jawaban indikator yang digunakan untuk menilai produk yang dihasilkan oleh siswa diantaranya adalah pengetahuan, pemahaman, dan keterampilan dalam membuat produk.

Penting bagi kita semua untuk mengetahui dan memahami indikator yang dapat digunakan untuk menilai produk agar penilaian berjalan dengan baik dan transparan.***

 

Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami. Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:

Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler