Salah Satu Tujuan Dibentuknya PBB Adalah? Simak dan Pelajari Selengkapnya di Sini!

14 Maret 2023, 12:34 WIB
Salah Satu Tujuan Dibentuknya PBB Adalah? Simak dan Pelajari Selengkapnya di Sini! /pexels.com/Marc Mueller

INFOTEMANGGUNG.COM - Salah satu tujuan dibentuknya PBB adalah? Pada artikel ini, kita akan membahas sebuah soal yang menarik untuk dijawab dan dipahami. Terutama bagi kamu yang sedang mendalami mata pelajaran PKN atau IPS.

Mata pelajaran ini penting untuk dipahami oleh siswa yang ingin fokus pada pembahasan tentang negara dan hukum. Informasi yang dibahas pada pertanyaan di atas berhubungan dengan PBB yang merupakan lembaga internasional.

Jawaban atas salah satu tujuan dibentuknya PBB adalah apa akan diuraikan secara rinci dalam artikel ini. Harapannya informasi yang dipaparkan dapat dijadikan sebagai referensi belajar yang bermanfaat.

Baca Juga: Pengertian Perwakilan Diplomatik Adalah? Ketahui Jawaban dan Penjelasan Soal PKN di Sini!

Selain itu, artikel ini juga menjelaskan beberapa informasi tambahan yang dapat memperluas pengetahuan dan wawasan pembaca terkait topik yang diulas. Berikut jawaban soal salah satu tujuan dibentuknya PBB adalah:

Salah satu tujuan dibentuknya PBB adalah?

a. Menyelesaikan perselisihan secara damai

b. Menghormati persamaan kedaulatan semua negara

c. Tidak mencampuri urusan dalam negeri suatu negara

d. Memelihara perdamaian dan keamanan internasional

e. Menjadi pusat segala kerja sama internasional

Jawaban:

Jawaban yang paling tepat ada pada pilihan d, yaitu memelihara perdamaian dan keamanan internasional. PBB sendiri merupakan singkatan dari Perserikatan Bangsa-Bangsa yang berperan penting dalam penyelesaian berbagai masalah internasional.

Baca Juga: Konferensi Hukum Laut Internasional III Diselenggarakn oleh PBB pada, Jawabannya

Hal yang ditangani meliputi perdamaian dan keamanan internasional, pembangunan ekonomi dan sosial, hak asasi manusia, kemanusiaan, serta penghapusan kemiskinan. Singkatnya PBB menaungi semua negara di dunia agar bisa menjalani kehidupan dengan baik.

PBB bertanggung jawab dalam pemenuhan tujuan PBB serta menjalankan hukum internasional dengan disiplin. Ini semua semata-mata demi menjaga perdamaian internasional antar negara di dunia.

Indonesia juga menjadi salah satu anggota PBB yang sudah memberikan banyak kontribusi bagi dunia lewat lembaga tersebut. Salah satunya adalah penyelesaian berbagai konflik di beberapa negara.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 11 Halaman 138 Tentang Peran Indonesia dalam Organisasi Internasional

Itulah jawaban dari pertanyaan salah satu tujuan dibentuknya PBB adalah apa yang dilengkapi penjelasan. Pastikan untuk membaca dengan cermat dan seksama penjelasan yang diuraikan.

Diharapkan dengan materi yang dibaca dapat meningkatkan wawasan dan pengetahuan. Pada akhirnya pengetahuan ini dapat membantumu dalam menyelesaikan soal-soal yang berhubungan.***

Disclaimer:

Penting untuk dicermati bahwa INFOTEMANGGUNG.COM tidak mengizinkan plagiasi atau copy paste secara berlebihan dari konten artikel ini. 

Meskipun jawaban dan penjelasan telah diuraikan dengan baik, masih mungkin untuk memperbaiki atau mengembangkan lebih lanjut.

Oleh karena itu, sangat disarankan untuk mencari sumber referensi lain atau berdiskusi dengan teman untuk menambah pemahaman terkait topik yang dibahas.

Editor: Wahyu Pratama

Sumber: kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler