Jawaban Soal Pemain yang Bertugas Mengolah Bola Untuk Para Penyerang Dalam Bola Voli Disebut

21 September 2022, 10:47 WIB
Pemain yang Bertugas Mengolah Bola Untuk Para Penyerang Dalam Bola Voli Disebut /Kampus Production/Pexels.com

INFOTEMANGGUNG.COM – Soal pemain yang bertugas mengolah bola untuk para penyerang dalam bola voli disebut hanyalah salah satu soal dalam ujian sekolah. Biasanya dilakukan setelah pembahasan materi tersebut selesai diajarkan di kelas.

Bahan ajar yang dijelaskan di kelas tentu disesuaikan dengan pedoman yang ditetapkan dalam kurikulum.

Namun penjabaran yang dijelaskan dalam dalam buku tidak selalu mudah dimengerti oleh para siswa. Karena itu sering membutuhkan informasi pelengkap lainnya.

Baca Juga: Jawaban Soal Pukulan Pembuka Dalam Bola Voli Adalah

Penjabaran yang diberikan bagi pertanyaan pemain yang bertugas mengolah bola untuk para penyerang dalam bola voli disebut pada artikel ini memiliki maksud sebagai informasi pelengkap yang dapat dipergunakan oleh para peserta didik untuk belajar.

Karena meski informasinya merupakan rangkuman dari aneka sumber, namun selalu sesuai dengan pedoman kurikulum.

Jadi dapat memperluas wawasan para peserta didik dalam memahami materi yang diajarkan di kelas yang sumbernya buku belajaran.

Berikut merupakah jawaban untuk soal pemain yang bertugas mengolah bola untuk para penyerang dalam bola voli disebut termasuk penjelasan lengkapnya:

Pertanyaan:

Pemain yang bertugas mengolah bola untuk para penyerang dalam bola voli disebut

a. spiker
b. libero
c. tosser
d. server
e. blocker

Jawaban:

 Jawaban yang benar adalah C. tosser.

Penjelasan:

Bola voli adalah salah satu cabang olahraga yang dimainkan secara berkelompok oleh dua regu yang akan bertandign, dimana setiap regu terdiri dari 6 orang anggota.

Adapun cara memainka permainan bola voli ini adalah dengan memukul bola voli menggunakan tangan yang dapat dilakukan dengan beberapa teknik agar bola dapat melambung melewati net kemudian jatuh di lapangan lawan untuk mencetak sebuah poin.

Dalam sebuah permainan bola voli terdapat berbagai posisi pemain, salah satunya adalah tosser. Tosser merupakan possisi yang memiliki peranan sebagai pengumpan atau pengatur serangan.

Seorang tosser mempunyai tugas untuk memberikan umpan kepada rekan tim nya dengan berbagai variasi kepada pemain penyerang atau smasher sehingga smasher tersebut dapat melakukan pukulan dengan keras dan mematikan bagi tim lawan.

Dengan demikian, pemain yang bertugas mengolah bola untuk para penyerang dalam voli disebut tosser (pilihan C).

Baca Juga: Berhasil Atau Tidaknya Suatu Penyerangan dalam Permainan Bola Voli Sebagian Besar Bergantung Pada

Penjelasan yang diberikan dalam artikel ini barangkali tidak terlalu sama dengan penjabaran yang ada di dalam buku pelajaran. Sebab memang sumbernya tidak sama dan merupakan ringkasan dari aneka sumber yang mendukung.

Walau demikian selalu sejalan dengan acuan yang diberikan dalam kurikulum. Sehingga bisa mendukung para peserta didik makin memahami materi yang diajarkan serta memudahkan mereka menjawab soal yang ditanyakan.

Uji kompetensi yang diberikan oleh para guru ini memiliki tujuan guna melihat kemampuan para siswa dalam menerima bahan yang diajarkan dalam kelas. Kemudian akan dibandingkan dengan standar yang telah ditentukan kurikulum.

Manfaatkanlah penjelasan yang disediakan dalam artikel ini sebagai sarana berlatih guna mempersiapkan diri untuk menghadapi uji kompetensi atau ulangan sekolah yang akan datang. Agar bisa meningkatkan nilai yang didapatkan.***

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Brainly

Tags

Terkini

Terpopuler