Review Bentuk Relief pada Candi Morangan Yogyakarta

- 29 Desember 2023, 15:01 WIB
Candi morangan
Candi morangan /instagram @art_chivist/

 

INFOTEMANGGUNG.COM – Candi Morangan, nama dari candi itu mungkin tidak banyak orang yang tahu. Itu berarti candi ini tidak begitu terkenal. Hanya saja candi ini termasuk ke dalam rekomendasi tempat wisata yang harus dikunjungi.

Baca Juga: Review Daftar Arca Pada Candi Sambisari Yogyakarta

Candi Morangan

Letak dari candi morangan berada di Dusun Morganan, Ds Sindumartani, Kec Ngemplak, Sleman, Yogyakarta. Candi morangan adalah jenis candi Hindu.

Candi ini terdiri satu candi induk dan sebuah candi perwara. Itu menjadi salah satu keunikan dari Candi Morangan. Biasanya Jumlah candi perwara jauh lebih banyak daripada candi induk.

Sebenarnya candi ini sudah runtuh sepenuhnya. Tapi dibangun kembali. Sayangnya kondisi runtuhaya menjadi parah saat terjadi banjir lahar gunung merapi pada 2010.

Keunikan lain dari Candi Moragan terdapat pada reliefnya. Jenis relief ragam hias atau relief candi sangat lengkap. Mulai dari relief geometris, flora, fauna, hingga arca para dewa yang dipahat dengan cukup estetik.

Ragam Hias atau Relief Candi Moragan

Meskipun mempunyai berbagai macam relief ragam hias atau relief yang kompleks, tapi hanya beberapa relief saja yang masih nampak bentuknya.

Sisanya cukup sulit untuk dikenali. Efek dari lahar gunung merapi memang cukup efektif meleburkan batu andesit yang digunakan mendirikan Candi Morangan.

Sementara itu hanya ada dua jenis ragam hias atau relief atau relief yang bisa dikenali di Candi Morangan, yaitu ragam hias atau relief geometri dan ragam hias atau relief kombinasi.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Scrib.com @Bizitzanarin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x