3 Keunggulan Mobil Listrik yang Harus Kamu Ketahui Sebelum Membeli

- 17 Februari 2023, 16:30 WIB
3 Keunggulan Mobil Listrik yang Harus Kamu Ketahui Sebelum Membeli
3 Keunggulan Mobil Listrik yang Harus Kamu Ketahui Sebelum Membeli /Pexels.com / Kindel Media/

INFOTEMANGGUNG.COM - Sebelum memutuskan untuk memilih menggunakan mobil listrik tentunya akan banyak pertimbangan.

Selain harga, ada pertimbangan lain yang harus diperhatikan. Seperti cara perawatan yang baik, biaya charge, tempat pengisian, dan lain sebagainya.

Belakangan ini, mobil listrik mulai banyak diminati oleh masyarakat. Mobil dengan sumber tenaga baterai ini, bisa menjadi salah satu alternatif untuk mengurangi polusi dan pencemaran lingkungan.

Hal yang harus diperhatikan adalah tentang pengisian daya mobil listrik agar bisa digunakan.

Baca Juga: Semakin Diminati, Inilah Daftar Harga Vespa Matic Tahun 2022

Di Indonesia sendiri secara bertahap sudah ada beberapa stasiun pengisian daya mobil listrik, yang disebut dengan Stasiun Pengisian Listrik Umum (SPLU) atau Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU).

Sebelum membeli mobil listrik, alangkah lebih baiknya bila mencari tahu informasi tentang SPKLU yang berada di dekat daerah masing-masing.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Lifepal.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x