8 Amalan Akhir Tahun dan Awal Tahun Baru Islam Lengkap Dengan Keutamaannya

- 18 Juli 2023, 09:46 WIB
8 Amalan Akhir Tahun dan Awal Tahun Baru Islam Lengkap Dengan Keutamaannya
8 Amalan Akhir Tahun dan Awal Tahun Baru Islam Lengkap Dengan Keutamaannya /Pixabay.com / jpeter2/

INFOTEMANGGUNG.COM -  Malam 1 Muharram atau orang Jawa menyebutnya siji suro merupakan waktu yang sakral. Hal ini karena mengingat malam itu adalah permulaan dari rangkaian perjalanan satu tahun ke depan bagi umat Islam.

Pada malam ini juga sebagian ulama' mempunyai amalan khusus yang selalu dilakukan saat malam pergantian tahun Hijriyah itu tiba.

Amalan ini dilakukan pada detik-detik pergantian akhir tahun yaitu ba'da asar hingga awal tahun yaitu ba'da maghrib.

Baca Juga: Jawaban Jazakallah untuk Laki-Laki dan Perempuan yang Benar

Perlu diketahui 1 Muharram 1445 Hijriyah jatuh pada hari Rabu, 19 Juli 2023 menurut Surat Ketetapan Bersama (SKB) 3 Menteri tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023. Terdapat beberapa amalan yang bisa dilakukan pada malam akhir dan awal tahun baru Islam sebagai berikut :

1. Membaca doa akhir tahun

Doa akhir tahun ini dilakukan tepatnya pada waktu ba'da asar. Sedangkan bacaan doanya sebagai berikut :

اَللّهُمَّ مَا عَمِلْتُ فِيْ هذِهِ السَّنَةِ مِمَّا نَهَيْتَنَيْ عَنْهُ وَ لَمْ تُرُضِهِ وَ نَسِيْتَهُ وَ لَمْ تَنْسَهُ وَ حَلَمْتَ عَلَيَّ بَعْدَ قُدْرَتِكَ عَلَي عُقُوْبَتِيْ وَ دَعَوْتَنِيْ اِلَي التَّوْبَةِ بَعْدَ جُرْأَتِيْ عَلَى مَعْصِيتَكَ اَللّهُمَّ فَاِنِّيْ اسْتَغْفِرُكَ فَاغْفِرْ لِيْ وَ مَا عَمِلْتُ مِنْ عَمَلٍ تَرْضَاهُ وَوَعَدتْنِي الثَّوَابَ فَاَسْاَلُكَ اللّهُمَّ يَا ذَا الْجُوْدِ وَالْكَرَمِ اَنْ تَقْبَلَهُ مِنِّي وَلَا تَقْطَعْ رَجَائِيْ مِنْكَ وَصَلَّي اللهُ عَلَي سَيّدِنَا مُحَمّدً وَعَلَى اَلِهِ وَصَحْبِه وَسَلَّم

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Tiktok @iisromdiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x