Riwayat Hidup Wang Chih yang Melahirkan Feng Shui Aliran Kompas

- 19 November 2023, 09:41 WIB
Feng shui
Feng shui /pixabay.com/bizitzanarin/

1. Tian atau Qiang, artinya langit atau surga.

2. Dui atau Ze, artinnya rawa atau danau.

3. Li atau Huo, artinya api.

4. Zhen atau Lei, artinya petir.

5. Xun atau Feng, artinya angin.

6. Kan atau Shui, artinya air.

7. Gen atau Shan, artinya gunung.

8. Kun atau Di, artinya bumi.

Dalam ajaran feng shui ini bisa disimpulkan bahasa bentuk atau konfigurasi alam sebagai pertahanan yang diajarkan oleh Yang Yun Sung kurang penting.

Wang Chih mempunyai julukan lain, yaitu Chao Khing dan Khung Chang. Dia menghabiskan akhir hidupnya di daratan China bagian utama, provinsi Fukien.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Scrib.com @Bizitzanarin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah