3 Bahasa Ini Diprediksi Menjadi Bahasa Global Tahun 2050

- 14 Juni 2023, 15:24 WIB
3 Bahasa Ini Diprediksi Menjadi Bahasa Global Tahun 2050
3 Bahasa Ini Diprediksi Menjadi Bahasa Global Tahun 2050 /Pexels.com / Elīna Arāja/

Dalam segi etnis, China merupakan daratan utama bagi bangsa China itu sendiri. Jadi semua orang China secara tidak langsung mengikuti aturan yang diterapkan di negara China, termasuk penggunaan bahasa mandarin.

Meskipun bukan ada yang berasal dari dataran China Selatan yang tidak menggunakan bahasa mandarin sebagai bahasa utama untuk berkomunikasi.

Bahasa Spanyol

Bahasa Spanyol dijuluki dengan “The Language of Demographic Growth”, Bahasa dari negara dengan pertumbuhan demografis. Spanyol menjadi bahasa kedua yang berasal dari Eropa yang akan menjadi bahasa populer di tahun 2050.

Baca Juga: Simak Soal-soal Ekonomi Tentang Kebijakan Fiskal Kelas 11 Semester 2 Ada Kunci Jawabannya!

Ada 21 negara yang menggunakan bahasa spanyol sebagai bahasa nasional. Di beberapa negara lain yang tidak menggunakan bahasa spanyol sebagai bahasa utama, juga populer. Misalnya Amerika Latin.

Di Amerika Serikat, bahasa spanyol menjadi bahasa kedua yang paling banyak digunakan untuk komunikasi sehari-hari. Faktor penyebabnya banyak negara yang ada di sekitar Amerika Serikat yang menggunakan bahasa Spanyol, misalnya Mexico.

Kepopuleran dari bahasa spanyol juga semakin meningkat seiring popularitas dari Princess Leonor. Princess Leonor menjadi satu-satunya princess yang paling banyak disorot.

Itulah 3 buah bahasa yang diprediksi menjadi bahasa populer tahun 2050.***

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: atomicscribe.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah