Kabar Gembira Buat Penderita Diabetes, Sangat Dianjurkan Konsumsi Buah Manis ini Agar Gula Darah Stabil

- 8 Desember 2022, 11:18 WIB
Kabar Gembira Buat Penderita Diabetes, Sangat Dianjurkan Konsumsi Buah Manis ini Agar Gula Darah Stabil
Kabar Gembira Buat Penderita Diabetes, Sangat Dianjurkan Konsumsi Buah Manis ini Agar Gula Darah Stabil /Pixabay/ horjctu/

INFOTEMANGGUNG.COM - Siapa bilang obat untuk menetralkan gula darah itu pahit? Nyatanya ada satu buah yang memiliki rasa manis hingga enak namun mampu mengontrol kadar gula dalam tubuh. 

Selain dapat mengontrol kadar glukosa, kamu juga bisa mengkonsumsi buah ini untuk program diet juga. Enak kan?

Ada banyak lagi manfaat dari buah ini untuk kesehatan tubuh manusia. Mengapa demikian? Karena buah ini kaya akan vitamin, magnesium, mineral, hingga memiliki kandungan senyawa fitokimia yang dapat melawan kanker.

Penasaran kan, buah apa sih ini? Dari gambarnya kalian sudah tahu buah ini.

Baca Juga: Tanpa Diminum Daun ini Bisa Menurunkan Demam dan Masuk Angin Pada Bayi dan Anak-Anak

Buah yang kaya akan manfaat ini namanya manggis! Selain buahnya, kulit dari buah yang memiliki nama latin Garcinia Mangostana L ini juga memiliki khasiatnya yang luar biasa.

Ingin tahu apa saja manfaat buah manggis bagi kesehatan tubuh kita? Baca artikel ini sampai habis, ini dia manfaatnya:

1. Menurunkan Berat Badan

Manfaat buah manggis yang pertama ialah dapat menurunkan berat badan. Manfaat ini sudah diketahui oleh semua orang lho. Bahkan sudah terbukti dengan adanya sebuah penelitian, dimana dengan mengkonsumsi jus manggis 2 kali dalam sehari, maka indeks massa tubuh atau IMTnya lebih rendah dari biasanya. 

Mengapa demikian? Ini karena buah manggis memiliki kandungan zat yang bernama anti radang yang berfungsi terhadap meningkatnya metabolisme pada lemak. Jadi, manggis sangat disarankan untuk menurunkan berat badan yang berlebihan. 

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: yankes.kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x