Pihak yang Menerima Dana dari Pemilik Dana yang akan Melakukan Transfer yaitu siapa?

- 17 Februari 2023, 08:55 WIB
Pihak yang Menerima Dana dari Pemilik Dana yang akan Melakukan Transfer yaitu siapa?
Pihak yang Menerima Dana dari Pemilik Dana yang akan Melakukan Transfer yaitu siapa? /pexels.com/Pixabay/

transfer uang dapat dilakukan dengan berbagai metode, seperti melalui teller bank, ATM, internet banking, atau mobile banking.

Biaya administrasi dapat dikenakan pada setiap transaksi transfer, tergantung pada jenis layanan dan bank yang digunakan.

Pihak yang Menerima Dana dari Pemilik Dana yang akan Melakukan Transfer yaitu siapa?

Pihak yang menerima dana dari pemilik dana yang akan melakukan transfer yaitu beneficiary.

Dalam konteks transfer uang, beneficiary merujuk pada pihak yang menerima dana dari pemilik dana yang akan melakukan transfer.

beneficiary juga dapat berupa penerima manfaat atau pihak yang mendapatkan keuntungan di bidang keuangan seperti misalnya polis asuransi, warisan, atau dana perwalian.

Baca Juga: 22 Kata-Kata Bijak Bob Sadino tentang Perbedaan Orang Pintar dan Orang Bodoh dalam Berbisnis

Dalam transaksi transfer uang, pihak-pihak yang terlibat antara lain adalah nasabah yang merupakan pemilik dana, penerima dana, dan juga drawer bank (bank penerima transferan).

Pengirim dana dapat memindahkan dananya melalui jasa pengiriman uang (drawer bank), kemudian diteruskan kepada pihak penerima dana (beneficiary).

Penerima dana terakhir (beneficiary) adalah pihak yang berhak menerima transfer dana dari pengirim. Pihak ini akan menerima dana transfer dari bank penerima transfer masuk (drawer bank).

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x